Suara.com - Onky Ray mungkin lebih banyak di kenal di kaca dan televisi. Tapi ternyata ia juga aktif menjadi pengusaha muda sejak tahun 2020.
Sejak tahun 2020, sosok Onky mulai sering muncul di layar kaca dan platfrom media sosial. Kala itu, ia kerap melakukan wawancara dan menghadiri Talkshow di berbagai acara televisi karena viral di TikTok . Dalam keterangannya, berikut profil Onky Ray
Onky Ray merupakan aktor muda berdarah Sunda yang lahir pada 10 Oktober 1999. Dia merupakan anak kedua dari dua bersaudara dan mengungkapkan bahwa Onky mempunyai kembaran yang bernama Bryan.
Onky Ray mulai dikenal publik saat menjadi artis TikTok dengan akun @onky_ray yang memiliki 400 ribu pengikut. Konten yang dibagikan oleh Onky seperti Video lucu atau prank Bersama sang kaka dan kerap mengunggah kehidupan dan bisnis yang ia miliki.
Onky juga beberapa kali diundang di statsiun televisi untuk menjadi bintang tamu di acara Talkshow .
“Pertama cuma iseng-iseng bikin konten bareng sang Aa tapi ternyata banyak yang terhibur dan suka,” ujar Onky dikutip dari YouTube Trans TV Official yang diunggah pada 26 Agustus 2021.
Sedangkan di Instagram, ia lebih sering membagikan potret traveling, kehidupan kuliah, bisnis hingga foto tengah berolahraga. Akun Instagram @onkyray kini telah diikuti 280 ribu followers.
Karir Onky menjadi Pengusaha dimulai dari 2021 ia menjual produk Jamu Gemuk milik ia sendiri yang diberi nama Jamu Gemuk By Onky Ray. Dan sudah memiliki puluhan ribu penjualan di marketplace.
Baca Juga: 6 Kontroversi Yoo Ah In, Terlibat Penyalahgunaan Narkotika hingga Menghindari Wamil
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Sepatu Eiger untuk Hiking dan Aktivitas Harian dengan Material Breathable
-
Tak Sekadar Promo, Begini Strategi Ritel Dekat dengan Generasi Muda Lewat Digital
-
4 Rekomendasi Sepatu Lari 910 Senyaman Hoka Clifton untuk Long Run
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?