Suara.com - Terdapat berbagai posisi bercinta yang bisa Anda coba sebagai pasangan suami istri. Tidak hanya berbaring di atas ranjang, hubungan intim bahkan bisa dilakukan sambil berdiri. Namun di samping soal kepuasan, adakah manfaat posisi seks berdiri lainnya?
Manfaat Posisi Seks Berdiri
Melansir dari laman MedicineNet, manfaat bercinta dengan posisi berdiri bagi kesehatan adalah menguatkan otot-otot serta membakar lebih banyak kalori. Pasalnya, dengan berdiri, kaki Anda akan menahan lebih banyak beban dibandingkan dengan berbaring.
Selain itu, ada juga manfaat lain dari memilih posisi seks berdiri seperti berikut.
1. Menurunkan kalori
Berikut adalah bagaimana cara posisi seks berdiri dapat memberikan manfaat untuk tubuh Anda. Otot kaki dan tangan akan bertambah kuat karena digunakan sebagai alat menopang.
Jika kedua pasangan berdiri, wanita dapat membakar sekitar 30 kalori. Sementara itu, pria bisa membakar hingga 51 kalori selama 10 menit.
Jika pria mengangkat wanita sepanjang waktu, kalori yang terbakar bisa mencapai 65 kalori. Sementara itu, wanita akan membakar 40 kalori.
2. Memudahkan proses penetrasi
Baca Juga: Heboh Pria Nekat Bikin Tato Realis Bentuk Miss V di Pipi, Bisa Dihapus atau Tidak?
Beberapa gaya bercinta, termasuk posisi seks berdiri, rupanya dapat membantu melancarkan proses penetrasi. Supaya lebih nyaman, suami bisa melakukan stimulasi klitoris sang istri. Selain itu, berilah sentuhan pada area intim lainnya milik pasangan Anda supaya terasa lebih nikmat.
3. Merasakan fantasi bercinta baru
Segala sesuatu yang dilakukan untuk pertama kalinya, pasti akan memberikan sensasi baru yang belum pernah Anda lakukan.
Oleh karena itu, jika belum pernah bercinta dengan posisi berdiri, Anda bisa mencobanya untuk menikmati sensasi baru. Namun, pastikan bahwa fisik Anda kuat melakukannya.
4. Memberikan tantangan tersendiri
Tidak dapat dipungkiri bahwa bercinta dengan posisi berdiri terbilang cukup sulit. Sebab, Anda tidak memiliki kasur untuk menyangga tubuh pasangan dan sebaliknya. Oleh karena itu, gaya bercinta ini akan sangat sosok untuk Anda yang menyukai tantangan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
-
Biodata dan Agama Hesti Purwadinata, Diancam usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Momen Aurelie Moeremans Hapus Tato Bikinan Bobby yang Membuatnya Gagal Ikut Puteri Indonesia
-
Cara Mencuci Sepatu Kanvas Putih, Kinclong seperti Pertama Beli
-
5 Sepatu Running Sekelas Asics Novablast Versi Murah, Cushion Nyaman dan Empuk
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi