Suara.com - Aktivitas seksual lewat oral rupanya memang bisa menambah kenikmatan saat berhubungan intim. Tetapi, pasangan perlu memperhatikan kebersihan organ intim masing-masing agar tidak menimbulkan penyakit.
Ahli seksologi Dokter Boyke Dian Nugraha, Sp.OG., mengatakan bahwa menjaga kebersihan organ intim jadi kunci utama melakukan seks oral agar terasa nikmat.
"Saya selalu bilang, baik kepada pria maupun wanita, kalau pria please kalau bisa disunat karena kalau si cewek mau oral, kalau daerah situ smell not good dia langsung drop. Makanya khitan itu memang untuk kesehatan, tapi utamanya untuk kesehatan seksual, di luar negeri itu sudah diakui," kata dokter Boyke saat jadi bintang tamu di podcast dr. Ricard Lee yang tayang di YouTube pada 10 September 2022.
Untuk perempuan juga perlu menjaga kebersihan area miss v dan selangkangan.
"Kalau si cowok mau ke daerah (intim perempuam) itu kalau selangkangannya hitam, bau amis, atau apa itu kan langsung drop. Jadi nomor satu itu kesehatan organ intim. Yang pria bersih, yang wanita juga tidak keputihan," imbuh dokter Boyke.
Selain itu, melakukan seks oral juga perlu bertahap. Jangan langsung menyentuh atau memainkan organ vital pasangan. Melainkan, saran dokter Boyke, sebaiknya rangsang pasangan terlebih dahulu dengan menyentuh dan mencium bagian tubuh mulai dari atas.
"Misalnya kuping, mata, bibir bagian bawah, leher, payudara dihisap, sampai akhirnya ke daerah situ (organ kelamin). Mulai dari sentuhan dulu, kemudian jarinya masuk, baru kemudian menggunakan lidah," terangnya.
Menurut dokter Boyke, seks oral bisa jadi 'senjata' untuk meningkatkan kenikmatan sebelum nantinya dilakukan ereksi. Baik perempuan juga laki-laki perlu aktivitas tersebut, terutama bagi pasangan yang sudah lama menikah.
"(Seks oral) sangat diperlukan, apalagi kalau mereka sudah menikah lama jadi hanya senjata konvensional aja, posisi begini, posisi begitu. Padahal ada senjara pamungkas yang bisa membuat pasangan bahagia. Jadi jangan berpikir seks gak penting. Seks itu penting," tegas dokter Boyke.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
Panduan Memilih Sepatu Terbaik di Wedding Season: Tampil Stylish Tanpa Mengorbankan Kenyamanan
-
Kulitmu Punya Cerita: Intip Pameran Seni 'Museum of Speaking Skin' yang Bikin Terpukau
-
5 Sepatu Lokal Mirip New Balance 574, Harga Cocok untuk Budget Terbatas
-
7 Moisturizer untuk Usia 40 Tahun ke Atas di Indomaret, Best Anti Aging!
-
Warna Lipstik Apa yang Cocok untuk Usia 60 Tahun? Ini 5 Produk Terbaik agar Tampak Muda
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Tangan, Bantu Atasi Kulit Kering dan Keriput
-
7 Sunscreen Terbaik di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas
-
6 Pilihan Sepatu Lari Lokal Terbaik untuk Pria Usia 40 Tahun ke Atas
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah