4. OKU Iftar Bento
Hidupkan semangat Ramadan dengan pilihan Iftar Bento dari Restoran OKU. Nikmati berbagai hidangan utama Wagyu Yakiniku Roll, Spicy Tuna Roll, Teriyaki Yakitori Don, Truffle Gyu Don, or Tasmanian Salmon saat Anda berbuka puasa di bulan yang penuh berkah ini.
Terletak di jantung kota Jakarta, OKU membuat tempat yang ideal untuk berbuka puasa yang tak terlupakan, menyajikan masakan Jepang paling otentik untuk anda. Tersedia dengan harga Rp650.000++ per orang Sudah termasuk free-flow Sencha dan Takjil.
5. Ramadan Hampers
Sambut bulan suci Ramadan dengan menyebarkan kebahagiaan kepada teman dan kolega anda dengan pilihan hampers Ramadan yang elegan dengan berbagai pilihan cookies terbaik, seperti nastar, kue kurma dan cheesy parsley banyak masih banyak lagi.
Ramadan hampers tersedia dengan empat pilihan ukuran mulai dari Paket Kareem (terdiri dari empat junis kue), Eid (terdiri dari enam jenis kue), Mubarak (terdiri dari sepuluh jenis kue) dijual dengan harga mulai dari Rp 688.000 nett
6. Ramadan Cake
Bagikan manisnya setiap momen bulan suci dengan kue edisi Ramadhan yang lezat persembahan dari dari Kempi Deli. Tahun ini Kempi Deli telah menyiapkan kue Ramadhan spesial yang dibuat khusus dari perpaduan jasmine tea, pecan crumble, chocolate mousse dengan topping salted caramel. Ramadan cake tersedia di Kempi deli dengan harga. Rp460.000++ selama bulan suci Ramadan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas Pintu Geser Ramah Keluarga: Aman, Nyaman untuk Anak dan Lansia
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
Terkini
-
5 Kulkas 2 Pintu Hemat Listrik Lengkap dengan Itung-itungan Jumlah Watt
-
5 Rekomendasi Foundation Full Coverage dan Tahan Lama untuk Wisuda
-
5 Rekomendasi Sunscreen dengan Kandungan Salicylic Acid, Cegah Jerawat dan Penuaan di Usia 30
-
Promo Superindo Hari Ini 20 November 2025, Cek Katalog Lengkapnya Disini!
-
Sehari Harus Pakai Sunscreen Berapa Kali? Ini Saran dari Dokter agar Perlindungan Maksimal
-
5 Rekomendasi Jas Hujan Anti Bocor, Awet dan Praktis untuk Hijabers
-
8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
-
Jejak Erupsi Gunung Semeru Sejak 1818, Letusan Terbaru Tahan 178 Pendaki di Ranu Kumbolo
-
4 Zodiak Paling Beruntung Hari Ini 20 November 2025, Hoki Maksimal!
-
"Find Joy in the Slow": Filosofi Kopi Titik Koma yang Memikat di Panggung Internasional Bangkok