Suara.com - Sudah menjadi tradisi lebaran di Indonesia, bahwa sanak saudara, kerabat, hingga tetangga akan berkunjung ke rumah kita untuk bersilaturahmi di Hari Raya Idulfitri. Maka dari itu, selain makanan dan kue khas lebaran, kondisi rumah pun harus bersih dalam menyambut para tamu yang datang.
Namun, dalam momen lebaran, biasanya asisten rumah tangga (ART) yang senantiasa menemani dan membantu pekerjaan rumah akan absen untuk merayakan lebaran bersama keluarga. Kondisi ini, tak jarang membuat para ibu kewalahan untuk bersih-bersih rumah sendirian.
Nah, Anda bisa mengajak keluarga termasuk anak untuk membersihkan rumah. Meskipun anak masih kecil, tetapi banyak manfaat yang bisa didapatkan si kecil, seperti belajar tentang tanggung jawab, kebersihan dan kerja sama sejak dini.
Bagi Anda yang baru pertama kali akan mengajak si kecil bersih-bersih rumah, simak beberapa tips berikut ini:
1. Berikan Pemahaman tentang Pentingnya Menjaga Kebersihan Rumah
Anak-anak belum mengetahui konsep kebersihan, sehingga perlu penjelasan yang tepat dan logis. Agar mereka memahami mengapa harus melakukannya. Misalnya menjelaskan kaitannya bakteri dengan tempat yang kotor, dan lain-lain. Menjelaskan alasan setiap perintah yang dilontarkan akan membuat anak menjadikan kebersihan sebagai kebutuhan bukan beban.
2. Biasakan Si Kecil Melihat Orangtuanya Bersih-bersih
Cara mengajarkan suatu hal pada anak yang paling efektif adalah dengan memberikan contoh Bagaimana kebiasaan anak di masa depan adalah tergantung bagaimana kebiasaan orangtuanya. Usia anak-anak yang masih memiliki keterbatasan dalam berfikir, dan berbicara cara anak belajar tentang suatu hal adalah dengan meniru orang di sekitarnya.
Dengan demikian, ketika Anda menginginkan anak tumbuh menjadi pribadi memegang teguh value kebersihan, pastikan Anda memperlihatkan kebiasaan membersihkan rumah. Seperti mencuci piring, melipat baju, menyapu, dan lain-lain.
Baca Juga: 5 Profesi yang Tidak Libur saat Lebaran, Kamu Salah Satunya?
3. Beri Instruksi yang Jelas
Ketika Anda memberikan instruksi untuk membersihkan sesuatu kepada anak, pastikan berikan instruksi secara jelas. Instruksi yang tidak jelas membuat anak kesulitaan. Agar si kecil tak bingung dan merasa berat mengerjakannya, buat instruksi sesederhana mungkin.
Misalnya, daripada kalimat yang terlalu umum, seperti, “Bereskan ruang bermain,” lebih mudah meminta anak mengerjakan hal spesifik, seperti, “Yuk! masukkan mainannya ke boks,” atau “Yuk! susun buku dalam raknya,” atau bisa juga “Tolong taruh bantal di tempat tidur.”
4. Beri Pujian pada Anak
Jangan langsung berharap mereka bisa menyelesaikan semua tugasnya dengan sempurna ya! Biarkan anak beraksi bersih-bersih dan tetap tuntun mereka soal langkah-langkah menyelesaikan tugasnya. Cobalah untuk terus mendukung dan menyemangatinya, bahkan jika pekerjaan yang dilakukan anak mungkin tidak sesuai dengan harapan Anda.
5. Buat Aktivitas Bersih-bersih Menjadi Menyenangkan
Berita Terkait
-
Jawab Kebutuhan Para Ibu Jelang Lebaran, Nilfisk Hadirkan Vacuum Dry Home Use EASY 2 IN 1
-
Ini Tren Dekorasi Rumah yang Diprediksi Bakal Hits di Lebaran 2023
-
5 Tips Membuat Dekorasi Rumah Minimalis dengan Biaya yang Kecil
-
Tiga Dekorasi Rumah Ini Mesti Kalian Hindari
-
7 Trik Dekorasi Rumah Agar Terlihat Lebih Mewah Tanpa Menghabiskan Banyak Uang
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H