Suara.com - Bagi Anda yang baru mau memulai diet, mungkin pernah bertanya-tanya, apakah diet harus berlangsung secara terus menerus tanpa jeda? Bolehkah "istirahat" sejenak? Diet break adalah jawabannya.
Anda boleh mengambil jeda saat diet. Menariknya, diet break justru banyak disarankan karena membawa berbagai manfaat bagi keberlangsungan diet Anda.
Apa Itu Diet Break?
Melansir dari laman Ripped Body, diet break adalah waktu singkat di mana Anda menghentikan pembatasan kalori ketat yang kerap dilakukan saat diet. Waktu jeda pada diet break ini kemudian bisa Anda gunakan untuk memberi asupan kalori bagi tubuh yang lebih banyak seperti porsi normal.
Saat menjalani diet, banyak orang yang mengonsumsi kalori jauh di bawah kebutuhan harian demi mencapai tujuan menurunkan berat badan. Namun, menjalani diet kalori dalam jangka waktu yang panjang justru bisa berbahaya baik pada tubuh maupun mental Anda.
Manfaat Diet Break
Bukan hanya menjadikan tubuh Anda lebih kuat dan bisa melancarkan diet Anda ke depannya. Diet break juga memiliki manfaat lain seperti berikut.
1. Mengurangi stres
Diet ketat yang berkepanjangan dapat meningkatkan lelah secara mental sehingga membuat Anda lebih mudah untuk stres.
Baca Juga: Resep Salad Thailand yang Rasanya Asam Pedas, Bisa untuk Menu Diet!
Dengan mengambil diet break, Anda akan memberi waktu bagi tubuh dan pikiran supaya cepat pulih.
2. Memperbaiki hormon
Produksi beberapa jenis hormon seperti leptin yang bertugas mengatur nafsu makan dan metabolisme sering kali terganggu saat Anda menjalani diet terlalu ketat.
Oleh karena itu, diet break dibutuhkan untuk mengembalikan produksi hormon pada jumlah yang normal. Pasalnya gangguan hormon justru bisa menghambat upaya Anda dalam mengurangi berat badan.
3. Meningkatkan kinerja fisik
Manfaat diet break selanjutnya adalah memberikan waktu bagi tubuh untuk pulih sehingga kinerja fisik bisa meningkat.
Berita Terkait
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound