Suara.com - Mencapai berat badan ideal menjadi keinginan banyak orang. Mengatur pola makan, olahraga secara rutin, dan diet dengan memilih makanan yang tepat, bisa membantu mencapai tujuan ini.
Untuk membantu agenda diet Anda, berikut beberapa makanan tinggi protein untuk diet sekaligus membentuk otot yang dilatih.
1. Telur
Mudah didapatkan, harganya terjangkau, dan gampang sekali diolah, telur menjadi makanan dengan kandungan protein yang cukup tinggi untuk dikonsumsi. Selain protein, telur juga memiliki banyak kandungan vitamin, mineral, lemak sehat, hingga antioksidan yang baik untuk tubuh. Secara ideal, satu butir telur mengandung sekitar 6 gram protein dan 78 kalori.
2. Dada Ayam
Dada ayam juga bisa menjadi opsi yang menarik untuk disantap sebagai menu diet. Selain lezat dan nikmati, dada ayam tanpa kulit dapat memberikan kandungan protein yang tinggi. Setidaknya pada ukuran dada ayam normal, terdapat 53 gram protein dan 284 kalori saja.
3. Susu
Selanjutnya adalah susu. Minuman sehat yang berasal dari sapi ini bisa memberikan protein dengan kualitas tinggi serta asupan kalsium yang dibutuhkan oleh tulang. Belum lagi ada fosfor, serta vitamin B2, yang juga dibutuhkan oleh tubuh.
Satu cangkir penuh mengandung sedikitnya 8 gram protein dan 149 kalori, sedangkan untuk susu kedelai kandungannya pada porsi yang sama adalah 6,3 gram protein dan 105 kalori.
Baca Juga: 15 Makanan yang Bikin Kulit Glowing, Kebanyakan Harganya Murah Meriah
4. Brokoli
Makanan tinggi protein untuk diet berikutnya adalah brokoli. Salah satu sayuran hijau yang cukup populer ini ternyata juga memiliki kandungan protein yang tergolong besar, yakni pada angka 3 gram per satu cangkirnya.
Selain protein, Anda bisa mendapatkan vitamin C, vitamin K, serat, serta kalium. Brokoli juga dikenal memiliki nutrisi bioaktif, yang dapat membantu melindungi tubuh dari risiko kanker.
5. Kacang Almond
Jika ingin mencari camilan sehat, kacang almond bisa menjadi opsi untuk mendukung program diet. Adanya serat, vitamin E, mangan, hingga magnesium bisa diperoleh dari kacang jenis ini.
Idealnya pada setiap ons kacang almond, terdapat 6 gram protein dan 164 kalori. Tapi ingat, pastikan Anda tidak alergi pada jenis kacang ini sebelum memasukkannya ke menu makanan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
6 Rekomendasi Sabun Mandi Pemutih Badan yang Aman dan Sudah BPOM, Bisa Dipakai Setiap Hari
-
Terpopuler: Warna Lipstik yang Cocok Buat 50 Tahun ke Atas hingga Sampo Penghitam Uban Paling Ampuh
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe