Suara.com - Wulan Guritno dikenal sebagai selebriti yang tetap awet muda di usia 42 tahun. Meskipun sudah memiliki 3 anak, dirinya juga masih memiliki body goals yang didambakan banyak wanita.
Wulan Guritno juga cukup menjaga bentuk tubuh idealnya. Tak heran, ia cukup sering berolahraga.
Wanita dengan nama lengkap Sri Wulandari Lorraine Joko Guritno ini sering berbagi potret berolahraga di media sosial pribadinya. Tidak jarang ia tampil sporty untuk membuatnya nyaman selama berolahraga.
Suara.com telah merangkum 5 potret seksi Wulan Guritno saat olahraga. Yuk kita intip!
1. Berlaga di Tiba Tiba Tenis
Wulan Guritno berpasangan dengan Gading Marten melawan Enzy Storia di Tiba Tiba Tenis pada Sabtu (13/11/2022) lalu. Di momen tersebut, ia tampak menawan dengan berpenampilan serba putih.
Wulan Guritno memakai crop tanktop dan rok tenis yang menunjukkan tubuh bugarnya. Rambut panjangnya juga dikepang rapi untuk berlaga di momen itu.
2. Main sepeda statis
Wulan Guritno juga sempat mengikuti bootcamp cycling fit. Di momen ini ia memakai legging hitam dengan kaus tanpa lengan.
Meski tampak lelah, Wulan Guritno tetap tampak semangat mengikuti bootcamp menggunakan sepeda statis itu.
3. Yoga dengan latar tumbuhan hijau
Yoga menjadi salah satu olahraga yang dilakukan oleh Wulan Guritno. Dirinya tampak melakukan yoga di luar ruangan dengan tumbuhan hijau yang asri.
Dalam potret itu, Wulan Guritno memakai kaus lengan panjang berpotongan crop yang dipadukan dengan legging biru.
4. Berenang dengan bikini
Berenang juga merupakan olahraga yang menyenangkan termasuk untuk Wulan Guritno. Terlebih, saat berenang dengan pemandangan pepohonan hijau yang eksotis.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Momen Langka: Tiga Pemimpin Sakya Dunia Pimpin Doa Bersama untuk Perdamaian Indonesia
-
Nikita Willy dan Indra Priawan Bagikan Tips Berpakaian Cerdas untuk Keseharian dan Traveling
-
Rangkaian Skincare Skintific untuk Hempas Flek Hitam dan Kerutan Usia 50 Tahun
-
Tiket Kereta Lebaran 2026 Kapan Dibuka? Cek Jadwal Pemesanan dan Tanggal Keberangkatan
-
Terpopuler: Shio yang Beruntung di Pekan Terakhir Januari, Harga Tiket Kereta Lebaran 2026
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang