Suara.com - Merayakan 17 Agustus dengan mengikuti berbagai perlombaan akan menguras banyak energi. Hal ini karena saat berlomba, ada energi yang berkurang. Apalagi, jika perlombaan yang diikuti menggunakan fisik seperti tarik tambang, panjat pinang, dan lainnya.
Rasa lelah ini terkadang membuat seseorang malas beraktivitas setelahnya, termasuk berhubungan seks. Padahal, mungkin saja hari tersebut merupakan jadwal untuk berhubungan seks dengan pasangan.
Meski demikian, sebenarnya pasangan tetap bisa untuk melakukan hubungan seks. Hal ini karena ada beberapa cara untuk pasangan tetap menikmati hubungan seks saat kondisi lelah, salah satunya mengatur posisi.
Ada beberapa posisi yang tidak memakan banyak energi saat berhubungan seks. Posisi ini dapat menjadi pilihan untuk pasangan berhubungan seks setelah melakukan berbagai perlombaan 17 Agustus.
Lalu posisi apa saja yang bisa dilakukan saat kondisi sedang lelah? Melansir Bed Sider, berikut beberapa posisi seks yang dapat dicoba pasangan saat sedang lelah.
1. Spooning atau gaya samping
Posisi spooning atau penetrasi dari samping menjadi opsi yang bisa dilakukan pasangan saat tubuh sedang lelah. Posisi ini membuat pasangan saling berbaring di ranjang sehingga tidak memakan banyak energi. Oleh sebab itu, spooning menjadi posisi yang bisa dilakukan agar tidak terasa lelah.
2. Cross atau menyilang
Posisi lain yang bisa dilakukan untuk berhubungan seks saat lelah yakni menyilang. Posisi ini membuat pasangan nantinya saling berhadapan dan melakukan penetrasi. Posisi ini tidak akan memakan banyak energi karena mudah dilakukan.
Baca Juga: 5 Makanan Ini Bikin Aroma Miss V Lebih Menggoda, Wanginya Ampuh Merangsang Gairah Suami
3. Missionary
Missionary menjadi posisi yang bisa dilakukan saat posisi lelah. Posisi di mana pria berada di atas ini akan membuatnya tidak terlalu banyak menopang dirinya. Semenatara itu, wanita nantinya berada di bawah sehingga tidak terlalu sulit melakukannya.
4. Saling masturbasi
Jika kedua pasangan terlalu lelah untuk melakukan berbagai posisi, cara lain memuaskan hasrat seksual yakni dengan masturbasi bersama. Keduanya bisa sama-sama melakukan masturbasi.
5. Doggy style
Posisi doggy style rupanya juga bisa sangat membantu untuk berhubungan seks saat kondisi lelah. Pria nantinya akan melakukan penetrasi dari belakang sementara wanita menungging. Posisi ini bisa dilakukan karena tidak terlalu sulit.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Ini Penampakan Tato Bulu Aurelie Moeremans Bikinan Bobby, Penyesalan Terbesar hingga Jijik
-
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
-
Biodata dan Agama Hesti Purwadinata, Diancam usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Momen Aurelie Moeremans Hapus Tato Bikinan Bobby yang Membuatnya Gagal Ikut Puteri Indonesia
-
Cara Mencuci Sepatu Kanvas Putih, Kinclong seperti Pertama Beli
-
5 Sepatu Running Sekelas Asics Novablast Versi Murah, Cushion Nyaman dan Empuk
-
Urutan Hair Care untuk Menghilangkan Uban Usia 40 Tahun ke Atas
-
Terpopuler: Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans hingga Sepatu Jalan Kaki Terbaik
-
Desa Snack: Saat Cerita Desa Menjadi Kekuatan Komunitas Online
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!