Suara.com - Bella Bonita dan Denny Caknan baru saja menggelar resepsi pernikahan sekaligus ngunduh mantu di Ngawi, Jawa Timur, pada Jumat (18/8/2023). Sebelumnya mereka telah melangsungkan akad di tanggal 7 Juli 2023.
Bella Bonita dikabarkan tumbang pasca acara bahagia tersebut hingga dilarikan kelelahan. Dirinya diduga kelelahan dalam acara yang dikabarkan mengundang 1500 tamu itu.
Kabar tumbangnya Bella Bonita disampaikan oleh Denny Caknan melalui akun media sosialnya. Dalam video yang diunggah, terlihat Bella Bonita terbarung lemah di rumah sakit dengan riasan yang masih menempel.
"Sabar, istirahat sayang," kata Denny Caknan di Instagram Story, Jumat (18/8/2023) malam.
Setelah itu, Bella Bonita juga memberikan kabar tentang kondisinya. Disebutkan bahwa ia merasa lebih baik.
"Terima kasih doa dan perhatiannya. Alhamdulillah Bellbon sudah mendingan kok," tulis Bella Bonita di Instagram, Sabtu (19/8/2023).
Instastory itu kemudian dibagikan kembali di akun Instagram intipseleb dan membuat banyak warganet yang berkomentar. Sejumlah warganet menduga wanita 24 tahun ini tengah hamil.
"Hamil muda mungkin atau karena kecapekan," komentar salah satu warganet.
"Hamidun... Eh hamil muda maksudnya," timpal warganet lain.
Banyak orang yang berspekulasi Bella Bonita tengah mengandung lantaran kebanyakan ibu hamil lebih mudah merasa lelah. Lantas, apa saja sih ciri-ciri hamil muda?
Mengutip dari alodokter, berikut 8 tanda seseorang tengah hamil muda:
- Suasana hati berubah-ubah
- Kram pendarahan
- Siklus haid terhenti
- Perubahan bentuk payudara
- Sakit kepala
- Sering buar air kecil
- Mengalami sembelit atau konstipadi
- Memiliki reaksi berbeda terhadap makanan
Kendati demikian, untuk memastikan seseorang tengah hamil atau tidak, seseorang perlu melakukan tes lanjutan. Tes kehamilan bisa dilakukan di rumah dengan menggunakan testpack atau datang ke dokter kandungan untuk hasil yang lebih baik.
Bagaimana pendapat Anda tentang hal ini? Apakah menurut Anda Bella Bonita sedang hamil muda? Yuk kita tunggu kabar baik selanjutnya!
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Lokal yang Nyaman untuk Flat Foot, Harga Mulai Rp300 Ribuan
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart