Suara.com - Publik kini kembali membuka buku kasus pembunuhan Mirna Salihin berkat Netflix merilis Ice Cold: Murder, Coffee and Jessica Wongso. Ingatan publik kini tersegarkan dengan adanya sosok ahli forensik digital atau ahli IT bernama Rismon Hasiholan.
Rismon merupakan sosok yang meragukan rekaman CCTV Kafe Olivier, tempat Mirna Salihin tewas diracun oleh sahabatnya sendiri, Jessica Kumala Wongso.
Rismon bahkan menuding bahwa ada rekayasa di balik rekaman CCTV itu.
"Menurut keilmuan saya, indikasi direkayasa sangat kuat," kata Rismo saat dihadirkan sebagai saksi ahli untuk terdakwa Jessica Kumala Wongso di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat, Kamis (15/9/2016).
Lebih lanjut, Rismon menjelaskan dugaan teknik yang dipakai dalam rekayasa rekaman itu.
"Teknik tampering-nya paling primitif, mereduksi dimensi frame menjadi lebih kecil sehingga kabur," kata Rismon.
Publik langsung bertanya-tanya soal kapabilitas Rismon sehingga ia bisa berani menyatakan hal tersebut.
Lantas, seperti apa profil Rismon Hasiholan?
Rismon Hasiholan: Belajar di Jepang, pulang jadi ahli
Mengutip laman situs pribadinya, Rismon Hasiholan memiliki rekam jejak pendidikan yang mentereng.
Rismon belajar di Negeri Sakura untuk mendalami seluk beluk ilmu digital.
Masih mengutip laman pribadinya, Rismon mengambil S1 sekaligus S2 di Teknik Elektro Universitas Gadjah Mada.
Kala kuliah di Yogyakarta, Rismon mengambil konsentrasi penelitian di bidang sinyal-sinyal tak-stasioner dengan menganalisa energinya menggunakan peta waktu-frekuensi.
Pria keturunan Batak ini kemudian berkesempatan memperoleh beasiswa Monbukagakusho dari Pemerintah Jepang.
Ia sontak akhrinya berhasil menamatkan studinya dan menyabet gelar Master of Engineering (M.Eng) dan Doctor of Engineering (Dr.Eng) di Universitas Yamaguchi, di bawah bimbingan Prof. Dr. Hidetoshi Miike.
Berita Terkait
-
Pesan Terbaru Jessica Wongso dari Balik Jeruji Besi: Pasti Kalian Ngomongin Aku? Berasa Mules Soalnya
-
Krishna Murni Angkat Suara Usai Dituding Awal Petaka Kasus Kopi Sianida Jessica Wongso
-
Dalih Ayah Mirna Selipkan Uang Buat Ongkos karena Kasihan, Psikolog Reza Indragiri: Saya Tidak Semiskin Itu!
-
Psikolog Lita Gading Akui Ikut Jadi 'Korban' Kasus Kopi Sianida: Dapat Tekanan sampai Kuliah Dihambat
-
Dear Warganet, Dokter Forensik Polri Sumy Hastry Pastikan Jenazah Mirna Salihin Positif Sianida, tapi...
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Sekelas Honda Jazz untuk Mahasiswa yang Lebih Murah
- 7 Rekomendasi Body Lotion dengan SPF 50 untuk Usia 40 Tahun ke Atas
- 26 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 13 November: Klaim Ribuan Gems dan FootyVerse 111-113
- 5 Pilihan Bedak Padat Wardah untuk Samarkan Garis Halus Usia 40-an, Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Lokal Senyaman New Balance untuk Jalan Kaki Jauh
Pilihan
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
-
Rolas Sitinjak: Kriminalisasi Busuk dalam Kasus Tambang Ilegal PT Position, Polisi Pun Jadi Korban
-
Menkeu Purbaya Ungkap Ada K/L yang Balikin Duit Rp3,5 T Gara-Gara Tak Sanggup Belanja!
-
Vinfast Serius Garap Pasar Indonesia, Ini Strategi di Tengah Gempuran Mobil China
Terkini
-
Mengapa Fun Run Kini Jadi Senjata Ampuh Tanamkan Empati pada Generasi Muda?
-
7 Tips agar Cepat Tidur di Malam Hari, Terbukti Efektif
-
Ini 4 Zodiak Paling Beruntung Besok 16 November 2025, Berkah Datang Bertubi-tubi
-
Souvenir Nikahan Boiyen Diungkap Tamu, Isinya Cuma Satu dan Cantik Banget
-
Rahasia Kulit Kenyal dan Bercahaya: Perawatan Sehari-hari yang Harus Dicoba
-
Cek Ramalan Shio 16 November 2025, Siapa yang Paling Beruntung Besok?
-
Pekerjaan Prestisius Rully Anggi Akbar, Suami Boiyen Beri Maskawin Bernominal Cantik
-
Contoh Soal TKA Bahasa Indonesia SMA, Lengkap dengan Jawaban
-
Kulit Kering di Usia 50-an? Coba 5 Bedak dengan Formula Melembapkan Ini
-
7 Rekomendasi Lulur di Indomaret untuk Angkat Daki dan Mencerahkan, Murah Meriah Dekat dari Rumah