Suara.com - Penampilan Fujianti Utami alias Fuji seringkali menjadi sorotan oleh para penggemarnya. Pasalnya, Fuji kerap kali menggunakan berbagai macam outfi dan aksesoris yang kece sehingga membuatnya menjadi perhatian.
Baru-baru ini, penampilan Fuji saat berada di bandara kembali menjadi sorotan. Fuji terlihat memakai outfit serba dengan kacamata hitam. Penampilannya itu juga semakin keren dengan sepatu putih dan tas Dior di lengannya.
Rupanya, dari OOTD yang dikenakannya adik Fadly Faisal tersebut, harga untuk pakaian dan aksesoris miliknya itu cukup fantastis. Hal ini karena total harga outfit dan aksesoris miliknya itu diketahui mencapai 100 juta.
Mengintip dari unggahan akun fashion Fuji, outfit yang dikenakan Fuji itu juga diketahui berasal dari brand-brand ternama. Berikut beberapa rincian harga outfit dan aksesoris yang dikenakan oleh Fuji.
1. Kacamata Gucci
Dalam unggahan akun @allfujifashion, memperlihatkan mantan Thariq Halilintar ini yang mengenakan kacamata hitam. Fuji diketahui memakai kacamata Gucci GG1039S Sunglasses. Harga untuk kacamata miliknya ini sekitar Rp 4,5 juta.
2. Gelang Louis Vuitton
Pada outfit tersebut Fuji diketahui juga memakai gelang dari brand Louis Vuitton. Gelang yang dikenakan Fuji ini merupakan LV Iconic Bracelet. Untuk gelang yang dikenakannya ini sekitar Rp 6,3 juta.
3. Baju dan celana Oysho
Baca Juga: Jakarta Fashion Week 2024 Akan Segera Digelar, Ini Deretan Show yang Menarik Ditunggu
Untuk baju dan celana yang dikenakan oleh Fuji berasal dari brand Oysho. Untuk atasan, Fuji memakai Oysho Jacket with Model and Piping. Harga untuk jaket miliknya ini diketahui seharga Rp 1 juta.
Sementara itu, untuk bawahannya, Fuji memakai celana Modal Blend Shorts with Piping. Harga untuk celana pendek yang dikenakannya ini sekitar Rp 629 ribu.
4. Tas Dior
Saat di bandara tersebut, Fuji terlihat mengenakan tas dari brand ternama Dior berwarna biru. Untuk tas miliknya ini merupakan Saddle Bag Blue Dior Oblique Embroidery. Harga untuk tasnya ini juga tidak tanggung-tanggung. Pasalnya, harga tasnya ini diketahui sekitar Rp 62,2 juta.
5. Sepatu Balenciaga
Untuk sepatu yang dikenakan Fuji, sosok yang dikabarkan dekat dengan Asnawi Mangkualam ini memakai brand Balenciaga. Sepatu putih miliknya ini merupakan Balenciaga Track 2 Sneaker. Harga untuk sepatu miliknya ini sekitar Rp 16,5 juta.
Berita Terkait
Terpopuler
- 36 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 22 Januari: Klaim TOTY 115-117, Voucher, dan Gems
- Alur Lengkap Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata Sleman yang Libatkan Eks Bupati Sri Purnomo
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
Pilihan
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
-
Dompet Kelas Menengah Makin Memprihatinkan, Mengapa Kondisi Ekonomi Tak Seindah yang Diucapkan?
Terkini
-
Lewat FCU, Yohanes Auri dan Deddy Corbuzier Kumpulkan 'Avengers' Dunia Industri Kreatif
-
7 Sepatu Trail Run Lokal Siap Geser HOKA Original: Harga Murah Kualitas Tak Mau Kalah
-
4 Penyebab Henti Jantung Mendadak, Si Silent Killer Penyebab Lula Lahfah Meninggal
-
Bukan Sekadar Prestise: Inilah Alasan Sesungguhnya Pelajar Indonesia Serbu Studi ke Luar Negeri
-
4 Tips Membersihkan Wajan Gosong dengan Bahan Sederhana di Rumah, Wajib Coba!
-
6 Physical Sunscreen Terbaik dengan Perlindungan UVA dan UVB, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Rekomendasi Body Lotion untuk Kulit Bersisik
-
5 Night Cream untuk Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
-
Apakah Sunscreen dan Sunblock Boleh Dipakai Bersamaan?
-
5 Moisturizer Untuk Kulit Kering di Cuaca Panas dan Angin