Suara.com - Saat berpergian ke tempat umum kerap kali terjadi kejadian tak terduga. Misalnya, dimintai nomor telepon oleh orang asing dengan maksud untuk berkenalan. Kejadian seperti itu biasanya membuat kikuk orang yang dimintai nomor telepon.
Seperti terjadi pada seorang perempuan ini saat dimintai nomor telepon oleh chef restoran tempatnya sedang makan. Kisahnya jadi viral ketika dia menceritakan pengalaman tersebut lewat akun TikTok pribadinya @itsabriina.
Akun tersebut bercerita dirinya sedang makan di suatu restoran di Malaysia bersama keluarganya.
Mulanya dia sedang makan sambil memvideokan dirinya sendiri untuk kebutuhan konten. Saat itu dia menyadari tengah diperhatikan oleh staf restoran, namun mulanya dia mengira tidak boleh membuat video dengan menyorot makanan.
"Gak lama kemudian mbak2 nya nyamperin udah deg2an karena takut gak boleh videoin sambil makan," tulis @itsabriina dalam videonya, dikutip Minggu (29/10/2023).
Rupanya staf restoran itu menghampiri dirinya untuk menyampaikan pesan dari chef yang ingin memonta nomor telepon. Sontak pertanyaan tersebut membuat perempuan itu terkejut sampai menolehkan wajah ke keluarganya.
Dengan segera, pemilik akun TikTok @itsabriina itu pun menawarkan kepada staf restoran untuk hanya memberi nama akun Instagram pribadinya. Staf tersebut rupanya menyetujui tawaran itu.
Sambil tersenyum, perempuan itu menuliskan akun Instagramnya pada kertas yang sudah dibawakan oleh staf tersebut.
Akun @itsabriina juga menyorot kameranya chef yang meminta nomornya itu dari kejauhan. Meaki wajahnya tidak terlalu jelas, terlihat kalau chef tersebut sedang salah tingkah saat melihat ke arah bangku perempuan tersebut.
Baca Juga: 8 Kantor Polisi Daerah Pontianak, Lengkap dengan Nomor Teleponnya
Kisah itu pun viral di TikTok dan telah ditonton lebih dari 14 juta kali dalam sehari. Beberapa netizen rupanya ada yang ikut merasakan kebingungan @itsabriina bila dimintai nomor telepon oleh orang asing di tempat umum. Di sisi lain, kisah tersebut juga dinilai menggemaskan seperti cerita di film.
"LUCU BANGETTT, semoga happy ending kaya di film film ya kak " komentar @xxxxxxx.
"Tapi emang klo ditanyain phone number tuh kayak takut gasi " ujar @zeexxx.
"mau phone number atau wa tuh takut bgt terlalu personal " timpal @debxxxx.
"Pernh jawab maaf ya kyk nya klo no tlp ga bisa deh soalnya pribadi. friend:biasa aja lh kan emg bgtu dri dulu klo ada yg minta ya kasih aja," balas @Gilbxxxx juga.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
5 Rekomendasi Sepatu Trail Running Lokal: Aman Dipakai Naik Gunung, Keren buat Nongkrong di Cafe
-
Saham Tidur dan Cerita di Baliknya: Pelajaran Investasi untuk Anak Muda
-
Bordir dan Upaya Daur Ulang Pakaian di Tengah Tren Fesyen Berkelanjutan
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Jadi Tren Lebaran 2026, Baju Teal Blue dan Ash Blue Cocok dengan Warna Apa?
-
5 Rekomendasi Baju Lebaran 2026 Couple, Apa Warna Terbaik?
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
7 Minyak Kemiri untuk Rambut Kering dan Kusut, Ampuh Hempaskan Ketombe
-
Ramalan Shio Paling Hoki Besok 10 Januari 2026, Cek Keberutunganmu di Akhir Pekan!
-
Sunscreen Apa yang Bagus untuk Atasi Flek Hitam di Usia 50-an? Cek 7 Pilihan Terbaiknya