Suara.com - Baju mewah Fendi Ria Ricis saat umumkan jual rumah miliknya, berhasil membuat netizen salah fokus (Salfok) harga. Belakangan disebut-sebut bahwa harga baju tersebut mencapai Rp 25,4 juta.
YouTuber bernama asli Ria Yunita itu mengumumkan rumah mewah miliknya, tempatnya tinggal saat hamil trimester 2 hingga trimester 3. Di rumah itu juga tempatnya kerap berkeluh kesah karena proses kehamilannya.
"Tempat aku berkeluh kesah ada di kamar ini guys. Di kamar lantai 2 ini guys, kalau kalian mau beli rumah ini silahkan. Lumayan buat tambah-tambah buat biaya rumah baru," ungkap Ria Ricis di konten TikToknya @riaricis, dikutip suara.com, Rabu (15/11/2023).
Selain tingkah lucu putrinya, Moana yang berhasil membuat salah fokus. Pakaian mewah Ria Ricis keluaran brand Fendi juga menarik perhatian. Hal ini sangat kentara dari monogram huruf F hitam, dengan background coklat.
Pakaian ini sangat senada dengan hijab hitam, dan jumpsuit alias baju kodok yang dikenakan Ria Ricis sebagai outer. Uniknya saat dikenakan adik Oki Setiana Dewi itu, knitwear yang dipakai malah terlihat seperti kaus lengan panjang.
Menurut situs resmi Fendi, knitwear yang masuk kategori gaun ini masuk kategori Brown Viscose Dress yang dibandrol dengan harga 12.800 dollar Hongkong atau setara Rp 25,4 juta.
Adapun detail gaun longuette ini menutupi hingga leher berbentuk bulan. Gaun ini juga terbuat dari bahan rajut viscose yang dibuat langsung di Italia.
Perlu diketahui, sebelum menjual rumahnya sejak tinggal di Jakarta Ria Ricis kedapatan sudah dua kali pindah rumah. Padahal beberapa rumah sebelumnya memiliki ukuran yang besar dan terbilang luas.
Dua rumah Ria Ricis sebelumnya berada di kawasan Kemang dan Kebagusan. Beberapa alasan dirinya pindah rumah di antaranya, dari mulai kebanjiran hingga tidak nyaman untuk ditinggali seorang diri.
Baca Juga: 3 Artis Dihujat Karena Ngontenin Anak, Ada Paula Verhoeven dan Jess No Limit
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
Terkini
-
Biodata dan Agama Edo Borne, Suami Hesti Purwadinata Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
5 Sepatu Lari Lokal Terbaik di 2026, Sensasi Jutaan Harga Ramah UMR
-
Moisturizer Apa yang Bikin Cerah? Ini 7 Pilihan Terbaik buat Wajah Kamu
-
Bikin Pembaca Kesal, Siapa Sosok Kelly di Buku Broken Strings Aurelie Moeremans?
-
7 Sandal Pijat Kesehatan untuk Orang Tua, Mulai Rp20 Ribuan Bisa Lancarkan Aliran Darah
-
Mahfud MD Jamin Lolos, Kenapa Stand Up Mens Rea Pandji Pragiwaksono Sulit Dijerat KUHP Baru?
-
4 Essence Lokal Mirip SK-II Versi Lebih Murah, Anti Aging Agar Kulit Halus dan Kencang
-
Siapa Nama Asli Roby Tremonti? Diduga Ganti Nama Demi Mirip dengan Gitaris Alter Bridge
-
Ini Deretan Sinetron Aurelie Moeremans, Awal Mula Bertemu Tokoh yang Disebut di Broken Strings?
-
Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans