Suara.com - Pulau Dewata, Bali jadi salah satu destinasi favorit. Nah, kalau ogah ribet, bisa kok cuma di hotel saja karena biasanya banyak promo Natal dan Tahun Baru 2024. Kira-kira, kegiatannya apa saja ya?
Menyambut liburan akhir tahun, biasanya hotel Bali memberikan promo liburan akhir tahun. Tidak melulu harga sewa hotel, karena ada beberapa kegiatan seru di hotel saat Natal dan Tahun Baru 2024. Dari mulai pemandangan indah, suasana lebih baru hingga kuliner yang beda dari biasanya.
"Anda dapat merayakan momen liburan akhir tahun dengan berbagai kegiatan seru, kuliner lezat, atau bersantai sambil merawat kesegaran tubuh dengan metode yang terinspirasi dari laut," ujar General Manager The Ritz-Carlton Bali, Subin Dharman melalui rilis yang diterima suara.com, Kamis (20/11/2023).
Berikut ini rekomendasi kegiatan saat Natal dan Tahun Baru 2024 di hotel bersama orang tersayang yang berhasil dirangkum suara.com:
Kegiatan Natal di Hotel
1. Menikmati Nonton Film Bersama
Umumnya di hotel tersedia fasilitas televisi yang berisi aplikasi OTT (over the top), adalah cara terbaik menghabiskan malam natal bersama keluarga maupun orang tersayang hanya di dalam hotel.
2. Saling Membuat Kartu Ucapan Natal
Agar melatih kreatifitas, bisa bersama-sama dengan anak atau orang tersayang membuat kartu ucapan natal. Misalnya keluarga membawa atau meminta hotel menyiapkan alat seni seperti spidol hingga kertas untuk menyusun dan membuat kartu ucapan natal.
Baca Juga: Jelang Tahun Baru, 3 Hotel di Gading Serpong Punya Promo Menarik Untuk Dinner Hingga Staycation
3. Acara Makan Bersama di Malam Natal'
Umumnya hotel sudah menyediakan fasilitas makan malam natal, seperti di The Ritz-Carlton Bali yang menyediakan khusus buffet, brunch hingga malam malam khusus pada 24 Desember 2023. Ada juga makan malam buffet khusus Natal di 25 Desember 2023, dengan diskon hingga 50 persen per orang.
Kegiatan Tahun Baru 2024 di Hotel
1. Membuat Kapsul Waktu
Ini adalah kegiatan unik, berupa mengisi surat atau catatan tentang harapan dan tujuan di tahun mendatang. Lalu disimpan di satu tempat yang disepakati. Kapsul yang berisi catatan itu akan dibuka bersama di akhir tahun berikutnya untuk melihat apakah harapan tersebut berhasil diwujudkan.
2. Bermain Permainan Menyenangkan
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Mobil Bekas Keluarga 3 Baris Rp50 Jutaan Paling Dicari, Terbaik Sepanjang Masa
- JK Kritik Keras Hilirisasi Nikel: Keuntungan Dibawa Keluar, Lingkungan Rusak!
- Nikmati Belanja Hemat F&B dan Home Living, Potongan Harga s/d Rp1,3 Juta Rayakan HUT ke-130 BRI
- 5 Sepatu Running Lokal Selevel Asics Original, Kualitas Juara Harga Aman di Dompet
- Nikmati Segarnya Re.juve Spesial HUT ke-130 BRI: Harga Istimewa Mulai Rp13 Ribu
Pilihan
-
Jadwal dan Link Streaming Nonton Rizky Ridho Bakal Raih Puskas Award 2025 Malam Ini
-
5 HP RAM 6 GB Paling Murah untuk Multitasking Lancar bagi Pengguna Umum
-
Viral Atlet Indonesia Lagi Hamil 4 Bulan Tetap Bertanding di SEA Games 2025, Eh Dapat Emas
-
6 HP Snapdragon RAM 8 GB Termurah: Terbaik untuk Daily Driver Gaming dan Multitasking
-
Analisis: Taktik Jitu Andoni Iraola Obrak Abrik Jantung Pertahanan Manchester United
Terkini
-
7 Sepatu Trail Running Indonesia Ini Punya Bantalan Nyaman Mirip Hoka Ori Versi Low Budget
-
Wajib Coba! Rekomendasi Moisturizer Viva untuk Kulit Berminyak Usia 30 Tahun ke Atas
-
5 Sabun Cuci Muka untuk Jerawat di Apotek K24, Mulai Rp 16 Ribuan
-
Misteri Micellar Water: Kenali Kandungan, Manfaat, dan Cara Pemakaiannya
-
5 Moisturizer Anti Aging Ibu Rumah Tangga, Kulit Kencang Kerutan Hilang
-
6 Shio Paling Beruntung 17 Desember 2025, Waktunya Panen Hasil Kerja Keras
-
Berapa Harga Saham GOTO? Komika Yudha Keling Pakai 1.412.025 Lembar sebagai Mahar
-
Skor Bahasa Inggris Indonesia Masih Rendah, Pembelajaran Humanis Jadi Kunci di Era AI
-
6 Jam Tangan dengan GPS dan Pemantau Jantung untuk Aktivitas Olahraga
-
8 Hewan Paling Mematikan yang Bisa Membunuh dalam Hitungan Menit