Suara.com - Kisah percintaan Fuji masih jadi perbincangan hangat. Fuji yang kini diisukan dekat dengan pemain Timnas Indonesia Asnawi Mangkualam masih saja dikait-kaitkan dengan Thariq Halilintar sang mantan.
Padahal baik Fuji ataupun Thariq sama-sama sudah move on. Adik Fadly Faisal itu kini dekat dengan Asnawi, sementara Thariq bersama Aaliyah Massaid.
Bukti lain bahwa Fuji sepertinya tak lagi galau adalah melalui potret dan penampilannya yang ceria setelah putus dari Thariq Halilintar. Lantas seperti apa perubahan penampilan Fuji ketika bersama Thariq dan kini bersama Asnawi? Yuk intip dalam koleksi foto yang dirangkum Suara.com dari Instagram Fuji berikut ini!
1. Ketika bersama Thariq, Fuji begitu identik dengan rambut pendek dan gaya cheerful-nya.
2. Sebagai sesama selebriti, Fuji dan Thariq kerap diundang di beberapa acara bersama. Gaya mantan pasangan ini pun dipadupadankan. Fuji juga beberapa kali tampil dengan dandanan formal saat bersama Thariq.
3. Sebagai pasangan muda, Fuji dan Thariq tak sungkan berbagi hal konyol seperti merayakan masa-masa SD dan mencicipi jajanannya. Foto ini sempat tak kunjung dihapus Fuji dari Instagram setelah putus loh!
4. Setelah putus, Fuji dikabarkan dekat dengan atlet Asnawi Mangkualam. Gayanya pun sedikit mengalami perubahan. Apakah perubahan ini karena pasangan atau seiring bertambahnya usia?
5. Jika sebelumnya Fuji selalu bergaya rambut pendek. Tapi sekarang anak bungsu Haji Faisal ini tampak membiarkan rambutnya terurai panjang. Sepertinya Fuji tak menganut istilah 'breakup hair' atau potong rambut untuk obati patah hati.
6. Fuji juga makin sering menikmati momen liburannya ke luar negeri dengan berbagai macam gaya fashion. Tak lagi ke mana-mana bareng pasangan, Fuji tampaknya juga tetap enjoy berkeliling negara tanpa acar. Apalagi Asnawi sedang sibuk-sibuknya bersama Timnas.
Baca Juga: Reza Artamevia Temani Thariq Halilintar Jalan Bareng Aaliyah Massaid, Masuk Kriteria Menantu Idaman?
Nah itu perubahan gaya Fuji ketika bersama Thariq Halilintar dan dengan Asnawi. Tetap kece!
Berita Terkait
- 
            
              Tabiat Thariq Halilintar Dibongkar Chandrika Chika, Terbukti Usai Putus dari Fuji
 - 
            
              Dipastikan Absen Bulan Maret Nanti, Berikut 3 Opsi Bek Pengganti Asnawi Mangkualam
 - 
            
              Reza Artamevia Temani Thariq Halilintar Jalan Bareng Aaliyah Massaid, Masuk Kriteria Menantu Idaman?
 - 
            
              Aaliyah Massaid Minggat Saat Thariq Halilintar Foto Keluarga, Adabnya Jadi Omongan
 - 
            
              Pakar Ekspresi Sebut Aaliyah Massaid Malu Kencani Thariq Halilintar
 
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
 - 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
 - 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
 - 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
 - 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
 
Pilihan
- 
            
              Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
 - 
            
              Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
 - 
            
              Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
 - 
            
              5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
 - 
            
              Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
 
Terkini
- 
            
              5 Sunscreen Tone Up Non Comedogenic Terbaik untuk Kulit Berjerawat
 - 
            
              Berapa Lama Wardah Crystal Secret Bisa Hilangkan Flek Hitam? Cek Fakta dan Rekomendasinya
 - 
            
              Wewangian untuk Remaja: Bukan Sekadar Harum, Tapi Sumber Rasa Percaya Diri dan Energi Positif
 - 
            
              Profil dan Rekam Jejak Rektor UNM, Diberhentikan Buntut Dugaan Pelecehan
 - 
            
              Event Lari Berdampak Bagi Pelestarian Hijau, Mandatalam Earth Run 2025 Tanam 2.000 Bibit Pohon
 - 
            
              5 Rekomendasi Sepatu Lokal Sekelas Adidas yang Murah untuk Anak Sekolah
 - 
            
              Ketika Anabul Jadi Keluarga, Hadir Tren Perhiasan Bertema Kasih Sayang untuk Hewan Peliharaan
 - 
            
              Pandji Pragiwaksono Lulusan Apa? Minta Maaf Imbas Candaan Singgung Adat Toraja
 - 
            
              Sanksi Menyebarkan Soal TKA 2025 Bagi Peserta dan Petugas Ujian: Bisa Langsung Diskualifikasi
 - 
            
              12 Tata Tertib Peserta TKA 2025 dan Konsekuensi Melanggar