Jika dilihat dari akun Instagram pribadinya, BCL memang jarang menerima endorsement online shop. Dia dan manajemen memang sangat selektif dalam mengiklankan produk.
Kendati demikian, BCL beberapa kali menjadi brand ambassador produk kecantikan. Kabarnya bayaran BCL untuk jadi brand ambassador mencapai ratusan juta bahkan hampir Rp1 miliar.
Harta Kekayaan Tiko Aryawardhana
Dikutip dari profil LinkedIn, Tiko Aryawardhana berprofesi di bidang Wealth Management sebagai ahli pemasaran dan penjualan produk di sebuah bank ternama. Dia disebut-sebut bekerja di bank Internasional yang berpusat di Inggris.
Tiko sempat menjalani dua jabatan sebagai Wealth Market Sales dan Wealth Market Product and Sales. Kabarnya gaji yang didapat Tiko tembus antara Rp 10 sampai 80 juta per bulan.
Selain pekerjaan tetap di bank, Tiko juga memiliki bisnis di industri musik. Dia disebut-sebut bekerja sebagai pendiri Bombshell Records, media rekaman khusus vinyl yang berbasis di Jakarta.
Kedua pekerjaan tersebut tentunya menjadi sumber kekayaan Tiko. Namun sayangnya karena bukan dari kalangan selebriti, informasi pribadi tentang Tiko tergolong minim. Bahkan informasi terkait bank tempat Tiko bekerja pun masih belum diketahui.
Tiko memiliki hobi bermusik dan berolahraga serta senang melakukan perjalanan keliling Indonesia maupun dunia. Pria 43 tahun itu adalah alumnus Universitas Trisakti Jakarta jurusan Ekonomi. Sementara itu, BCL juga pernah menimba ilmu di jurusan Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Trisakti.
Tiko adalah seorang duda dengan 3 orang anak. Dia telah resmi bercerai dari mantan istrinya, Arina Winarto pada akhir tahun 2021 karena masalah nafkah.
Gabungan Harta BCL dan Tiko
Dari penjelasan di atas, BCL mempunyai harta kekayaan yang melimpah dari dunia bisnis dan entertainment Tanah Air.
Baca Juga: Menikah di Bali, BCL Pernah Kedapatan Pakai Baju Renang Louis Vuitton: Harganya Berapa?
Meski begitu, profesi Tiko dalam dunia perbankan pun tak bisa diremehkan karena kabarnya mempunyai gaji puluhan juta rupiah per bulan. Dengan demikian bila BCL dan Tiko menikah, tentunya mereka akan bergelimang harta.
Kontributor : Trias Rohmadoni
Berita Terkait
-
Menikah di Bali, BCL Pernah Kedapatan Pakai Baju Renang Louis Vuitton: Harganya Berapa?
-
Profil Amankila, Resort Mewah Lokasi Pernikahan BCl dan Tiko Aryawardhana, Rp 76 Juta Per Malam
-
Idaman Artis Hollywood, Keistimewaan Lokasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
-
Acara Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana Digelar Tertutup Sore Ini, Siapa Saja yang Boleh Masuk?
-
Bakal Bertolak ke Bali Hari Ini, Ashanty Rela Dandan Pagi-Pagi: Demi Hadiri Pernikahan BCL?
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Jemput Weekend Seru di Bogor! 4 Destinasi Wisata dan Kuliner Hits yang Wajib Dicoba Gen Z
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
Pilihan
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
Terkini
-
Siap Kaya Raya? 3 Zodiak Ini Diprediksi Banjir Rezeki selama Oktober 2025
-
3 Shio Paling Beruntung Pekan Kedua 6-12 Oktober 2025
-
5 Cara Membedakan Sepatu Puma Speedcat Asli dan KW dari Tampilannya
-
Tembus Rp1 M? Harga Cincin Lamaran Syifa Hadju dari El Rumi Jadi Sorotan
-
Silsilah Keluarga Putri Tanjung, Rumah Tangganya dengan Guinandra Jatikusumo Diisukan Retak
-
Apa Pekerjaan Guinandra Jatikusumo? Rumah Tangganya dengan Putri Tanjung Dikabarkan Retak
-
Kisah Keluarga Syifa Hadju, Ibunya Sempat Berjuang Jadi Single Parent
-
OTW Jadi Mantu Maia Estianty, Pendidikan Syifa Hadju Tak Kalah Mentereng dari El Rumi
-
Profil Toni Permana: Pembuat Paving Block dari Sampah, Kini Dilirik Ferry Irwandi
-
Harta Kekayaan Putri Tanjung Pernah Terungkap di LHKPN, Capai Rp 5 M Tanpa Utang