Suara.com - Penyanyi Bunga Citra Lestari (BCL) akan menikah dengan Tiko Aryawardhana di sebuah hotel mewah di Bali pada hari ini, Sabtu (2/12/2023). Diketahui BCL telah menyandang status janda sejak kematian sang suami, Ashraf Sinclair pada 18 Februari 2020 lalu.
Bukan hanya tentang pernikahan, sumber harta kekayaan BCL dan Tiko ikut menjadi sorotan. Beda dari BCL yang bekerja di dunia entertainment Tanah Air, Tiko berprofesi dalam dunia perbankan. Simak gabungan harta kekayaan BCL dan Tiko Aryawardhana yang akan menikah hari ini.
Harta Kekayaan BCL
1. Penyanyi
BCL dikenal sebagai seorang penyanyi kondang Tanah Air. Dia sudah memiliki banyak single dan album yang laris di pasaran. BCL juga sering dipercaya menyanyikan original soundtrack film Tanah Air.
Sebagai seorang penyanyi, BCL sering mengadakan konser baik di Indonesia maupun luar negeri. Kabarnya pelantun lagu 'Cinta Sejati' itu mendapat bayaran fantastis dalam sekali manggung. Bahkan beberapa sumber menyebutkan BCL bisa mengantongi bayaran Rp50 juta hingga Rp200 juta untuk sekali manggung.
2. Film
Selain penyanyi, BCL juga aktif dalam dunia perfilman Indonesia sejak tahun 2006 silam. Namanya makin melejit sejak berakting sebagai Ainun, di film 'Habibie & Ainun' garapan sutradara Hanung Bramantyo.
Belum lagi film 'My Stupid Boss' yang BCL perankan bersama sahabatnya Reza Rahadian yang juga tak kalah hits. BCL disebut mendapat bayaran fantastis dalam satu kali main film.
3. Acara TV
Baca Juga: Menikah di Bali, BCL Pernah Kedapatan Pakai Baju Renang Louis Vuitton: Harganya Berapa?
BCL juga getol mengisi sejumlah acara televisi, salah satunya jadi juri dalam ajang kompetisi 'Indonesian Idol'. Penyanyi yang akrab disapa Unge ini kabarnya mendapat bayaran puluhan juta rupiah untuk sekali tampil di televisi.
4. Iklan
Sebagai public figure, BCL pun dipercaya membintangi beberapa produk ternama. Tentunya hal ini menjadi salah satu sumber pundi-pundi kekayaan BCL yang melimpah.
5. Bisnis
BCL telah menggeluti dunia bisnis mulai dari kosmetik hingga restoran sejak menikah dengan Ashraf Sinclair. Beberapa bisnis yang dimiliki BCL bersama mendiang adalah Bulgogi Brothers, Pondok Sunda, serta ESQA x BCL.
6. Endorsement dan Brand Ambassador
Berita Terkait
-
Menikah di Bali, BCL Pernah Kedapatan Pakai Baju Renang Louis Vuitton: Harganya Berapa?
-
Profil Amankila, Resort Mewah Lokasi Pernikahan BCl dan Tiko Aryawardhana, Rp 76 Juta Per Malam
-
Idaman Artis Hollywood, Keistimewaan Lokasi Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana
-
Acara Pernikahan BCL dan Tiko Aryawardhana Digelar Tertutup Sore Ini, Siapa Saja yang Boleh Masuk?
-
Bakal Bertolak ke Bali Hari Ini, Ashanty Rela Dandan Pagi-Pagi: Demi Hadiri Pernikahan BCL?
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
- 5 Rekomendasi Cushion Mengandung Skincare Anti-Aging Untuk Usia 40 Ke Atas
- Djarum Buka Suara soal Pencekalan Victor Hartono dalam Kasus Dugaan Korupsi Tax Amnesty
- 5 Smartwatch Terbaik untuk Olahraga dan Pantau Detak Jantung, Harga Mulai Rp300 Ribuan
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Elegansi Waktu: Jam Tangan Perhiasan 2025 dengan Horologi Tinggi dan Seni
-
5 Pilihan Merek Bedak Padat yang Tahan Lama untuk Guru Usia 40 Tahun ke Atas
-
4 Jam dari Jakarta, Pesona Air Terjun Citambur Setinggi 100 Meter yang Bikin Terpana
-
5 Serum Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun, Kulit Jadi Kencang dan Awet Muda
-
4 Zodiak Paling Beruntung Besok 22 November 2025: Dompet Tebal, Asmara Anti Gagal
-
5 Contoh Amanat Pembina Upacara Hari Guru Nasional 2025, Sarat Makna dan Menggugah Jiwa
-
5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
-
7 Rekomendasi Parfum Wangi Ringan yang Fresh di Indomaret untuk Guru
-
5 Serum Vitamin C untuk Ibu Rumah Tangga, Bye-bye Kusam dan Tanda Penuaan Kulit
-
Lompatan Baru Wisata Jakarta: Destinasi Terintegrasi dari Pantai, Mangrove, hingga Outbound