Perseteruan antara kedua orang tua Nagita Slavina dan Marsha Tengker atau yang lebih akrab dengan sapaan Caca Tengker sampai saat ini masih terus berlanjut. Ternyata, ayah Nagita Slavina, Gideon Tengker akan melaporkan putrinya ke Bareskrim Mabes Polri.
Selain Nagita Slavina, Gideon juga akan mempolisikan Caca Tengker terkait dengan sejumlah kejanggalan yang ia temukan. Tak hanya Nagita dan Caca, Gideon Tengker juga akan melaporkan mantan istrinya, Rieta Amilia.
Hal tersebut disampaikan secara langsung oleh kuasa hukum Gideon, Erles Rareral. Adapun alasan Gideon Tengker melaporkan mantan istri serta kedua anaknya karena dugaan adanya surat sakti.
Surat tersebut digunakan untuk perceraian Gideon dengan Rieta Amalia. Erles Rareral menyebut Nagita dan Caca diduga yang mengantarkan surat tersebut.
Lantas, seperti apakah biodata dan agama Gideon Tengker, ayah Nagita Slavina bakal laporkan anak ke Bareskrim? Simak informasi lengkapnya berikut ini.
Profil dan Agama Gideon Tengker
Gideon Louis Joan Tengker adalah pria kelahiran Manado, Sulawesi Utara pada 25 November 1954. Saat ini, ia berstatus duda dan merupakan ayah dari tiga anak. Diketahui, Gideon Tengker menganut agama Kristen.
Sejak 1978, ia berkarier sebagai musisi. Gideon paling lihai bermain gitar sampai memimpikan memiliki menantu yang juga pandai bermain alat musik. Keinginan tersebut terjawab dengan hadirnya Raffi Ahmad sebagai menantunya.
Gideon Tengker mencintai musik sudah sejak ia duduk di bangku SMA. Pada era 80-an, Gideon Tengker dikenal sebagai gitaris band Drakhma yang mengusung genre blues.
Baca Juga: Nagita Slavina dan Caca Tengker Bakal Dipolisikan Gideon Tengker, Ada Apa?
Gideon Tengker dan Rieta Amilia tercatat menjalani rumah tangga selama kurang lebih 22 tahun. Dari pernikahan tersebut, Gideon Tengker dan Rieta Amilia dikarunia dua anak perempuan, yakni Nagita Slavina dan Caca Tengker.
Diketahui sebelumnya menikah dengan Rieta Amilia, Gideon Tengker pernah menikah dengan wanita bernama Maureen Christy. Oleh karenanya, Nagita Slavina memiliki kakak tiri bernama Rio Tengker.
Setelah resmi bercerai dari Rieta Amilia, Gideon belum pernah menikah lagi sampai saat ini. Fakta bahwa perceraian mereka tidak pernah diurus pun juga diungkap oleh Rieta Amilia. Sehingga, pasangan tersebut statusnya bukan bercerai, Rieta mengaku hanya berpisah dari Gideon atas permintaan sang ibu mertua.
Gideon Tengker dulunya sempat menjadi sorotan terkait dengan harta gono-gini. Pada 2020, Gideon juga kembali membuat geger dengan pengakuan dipaksa untuk masuk Rumah Sakit Jiwa atau RSJ oleh anak-anaknya.
Kontributor : Syifa Khoerunnisa
Berita Terkait
-
Nagita Slavina dan Caca Tengker Bakal Dipolisikan Gideon Tengker, Ada Apa?
-
Yuni Shara Ogah Cipika-cipiki dengan Raffi Ahmad, Adabnya Tuai Pujian
-
Raffi Ahmad Pamer Makan Bareng dengan Desy Ratnasari, Perasaan Nagita Slavina Langsung Dipertanyakan
-
Raffi Ahmad Unggah Foto Makan Bareng Desy Ratnasari, Bakal Terjun Politik?
-
Gara-Gara Ini, Selvi Ananda Mendadak Dijuluki sebagai Nagita Slavina Versi Pejabat
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Pilihan Ban Motor Bebas Licin, Solusi Aman dan Nyaman buat Musim Hujan
- 5 HP Memori 128 GB Paling Murah untuk Penggunaan Jangka Panjang, Terbaik November 2025
- 5 Mobil Keluarga Bekas Kuat Tanjakan, Aman dan Nyaman Temani Jalan Jauh
- Cara Cek NIK KTP Apakah Terdaftar Bansos 2025? Ini Cara Mudahnya!
Pilihan
-
Tidak Ada Nasi di Rumah, Ibu di Makassar Mau Lempar Anak ke Kanal
-
Cuaca Semarang Hari Ini: Waspada Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Puncak Musim Hujan Makin Dekat
-
Menkeu Purbaya Mau Bekukan Peran Bea Cukai dan Ganti dengan Perusahaan Asal Swiss
-
4 HP dengan Kamera Selfie Beresolusi Tinggi Paling Murah, Cocok untuk Kantong Pelajar dan Mahasiswa
-
4 Rekomendasi HP Layar AMOLED Paling Murah Terbaru, Nyaman di Mata dan Cocok untuk Nonton Film
Terkini
-
5 Sabun Muka Mengandung Glycolic Acid, Bikin Kulit Kusam Jadi Cerah
-
Tumbler Tuku Terbuat dari Bahan Apa? Ini Spesifikasi, Harga, dan Jenisnya
-
Seruan Ruang Aman bagi Peran Perempuan di SM Nantu Boliohuto dan Tahura BJ Habibie
-
8 Sepatu Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Mulai Rp300 Ribuan!
-
Musim Hujan Datang? Ini 7 Parfum yang Worth It Dicoba biar Wangimu Tetap Stand Out
-
Jelajahi Keindahan Rahasia Taman Nasional Meru Betiri
-
Ramalan Shio Besok 29 November 2025, Siapa yang Paling Hoki di Akhir Pekan?
-
Apakah Sepatu New Balance Bisa Buat Lari? Ini 5 Tipe Terbaiknya
-
7 Rekomendasi Tumbler Lokal Kualitas Premium, Anti Bocor Aman untuk Kopi
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Ceramide untuk Kulit Kering di Usia 40 Tahun