Suara.com - Ada banyak artis Indonesia yang menjalin sebuah pertemanan akrab dengan sesama artis, sebut saja Ashanty, Olla Ramlan, dan Nindy Ayunda.
Sama seperti para wanita biasa lainnya, sosok artis besar juga butuh teman. Tak heran, jika banyak dari mereka membangun sebuah pertemanan bahkan bisa dianggap seperti geng.
Tak hanya terdiri dari Olla Ramlan, Ashanty, dan Nindy Ayunda saja, rupanya di dalam geng tersebut juga ada artis lainnya seperti Ririn Ekawati dan Ussy Sulistiawaty.
Konflik Nindy Ayunda dan Olla Ramlan
Keakraban mereka sukses membuat iri banyak warganet pada saat itu. Namun, siapa sangka jika pertemanan yang terjalin sejak 2017 tersebut harus kandas.
Olla Ramlan dan Nindy Ayunda dikabarkan tak saling bertegur sapa usai viralnya percakapan Nindy dengan sang ibu yang ternyata sedang membahas tentang kehidupan Olla.
Percakapan tersebut terjadi pada tahun 2021 silam tepat pada saat Nindy bercerai dengan suaminya, Askara Prasady Harsono.
Sayangnya, rekaman percakapan itu tersebar ke publik yang tentu saja membuat Olla murka sehingga memutuskan pertemanannya dengan pelantu lagu Cinta Cuma Satu tersebut.
Tiga tahun berlalu, akhirnya keduanya kembali menjalin hubungan baik. Terbaru, Nindy hadir dalam sebuah podcast di YouTube bersama dengan Olla Ramlan.
Baca Juga: Disorot Kamera Jarak Dekat, Mata Olla Ramlan Jadi Omongan: Kayak Enggak Sinkron
Dia menjelaskan bahwa rekaman percakapannya dengan sang ibu ternnyata sudah dipotong-potong oleh oknum yang tidak bertanggungjawab.
"Jadi aku cerita itu terus mama aku nanya 'Nindy itu Olla kenapa?' Tapi karena rekaman itu dipotong-potong, tidak utuh, jadi kelihatannya ceritanya kayak aku menceritakan," ujar Nindy.
Tak mau tinggal diam, Olla akhirnya mengatakan bahwa dirinya masih menyimpan rekaman percakapan Nindy dengan ibunya. Tak hanya itu, dia masih ingat betul apa yang dikatakan oleh sahabatnya tersebut.
"Aku masih ada sih rekamannya itu, aku dengar disitu, dibilang Aufar nggak ada uangnya, kamu ngomong aku pacaran sama jenderal sampai ibu-ibu Bhayangkari semuanya nanya. Aku bingung kok Nindy bisa ngomong kayak gitu, sementara kamu tau gimana aku kerja kerasnya kaya apa," kata Olla.
Bukannya menjelaskan, Nindy justru mengatakan bahwa dirinya tidak akan menjawab dan menjelaskan alasan tersebut di podcast. Dia ingin menyampaikan penjelasannya secara personal.
Mantan Suami Nindy Selingkuh
Berita Terkait
-
Dituding Jadi Wanita Simpanan Jenderal oleh Nindy Ayunda, Ini Bantahan Olla Ramlan
-
Kekayaan Askara Parasady Harsono, Eks Suami Nindy Ayunda yang Anak Konglomerat
-
Disorot Kamera Jarak Dekat, Mata Olla Ramlan Jadi Omongan: Kayak Enggak Sinkron
-
Sudah Terlanjur Sakit Hati, Nindy Ayunda Ogah Bertemu Nikita Mirzani
-
Buntut Obrolan di Podcast Olla Ramlan, Ririn Ekawati Diduga Sindir Nindy Ayunda Munafik
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
Terkini
-
20 Bahan Alami untuk Mengatasi Rambut Beruban dan Mengembalikan Warna Hitam
-
3 Produk Makarizo untuk Menghitamkan Rambut Beruban dan Kembalikan Warna Alami
-
5 Penyebab Rambut Beruban selain karena Faktor Usia, Sudah Tahu?
-
5 Rekomendasi Conditioner Rambut Terbaik untuk Lansia, Bisa Dibeli di Indomaret
-
Terpopuler: Arti Mens Rea yang Bikin Panas Dingin hingga Istri Dilarang Jadi IRT Dalam Hukum Islam
-
Cara Mandi Junub yang Benar untuk Pria, Lengkap dengan Niatnya
-
4 Skincare Anti Aging GEUT Milik Dokter Tompi, Berapa Harganya?
-
5 Shio Ini Diprediksi Bakal Kaya Raya dan Sukses Besar di Tahun Kuda Api 2026
-
Hoki! Ini 5 Zodiak yang Bakal Kaya Raya sebelum Akhir Tahun 2026
-
5 Rekomendasi Mudik Gratis Lebaran 2026: Bisa Bareng Indomaret, Bagaimana Caranya?