Suara.com - Pasangan suami istri baru, Arya Khan dan Pinkan Mambo belakangan tengah menjadi perbincangan publik. Terlebih, pekerjaan Arya Khan sebagai pedagang singkong yang terus disorot.
Meski hanya berdagang singkong, Arya Khan mampu meraup omzet sampai jutaan rupiah per hari.
Pernikahan Arya Khan dan Pinkan Mambo tampaknya disambut hangat keluarga Arya. Salah satunya sang kakak, Suhersih.
Bahkan, Suhersih terharu karena Pinkan Mambo mau menikah dengan adiknya yang pedagang singkong. Ia juga bahagia adiknya mendapatkan istri baru yang baik, ramah, dan humoris.
"Terharu aja. Dia (Pinkan Mambo) mau sama adek saya gitu kan," ucap Suhersih dikutip dari tayangan "Halo Selebriti" melalui YouTube SCTV pada Sabtu (6/1/2024).
Kini menjadi kakak ipar Pinkan Mambo, seperti apa sosok Suhersih?
Suhersih merupakan kakak kandung dari suami baru Pinkan Mambo, Arya Khan. Seperti Arya Khan, Suhersih berasal dari keluarga yang sangat sederhana.
Keluarganya sempat tinggal di Jakarta saat Arya Khan masih kecil sebelum berpindah ke kawasan Tangerang.
Suhersih mengungkapkan bahwa Arya Khan pernah menjalani lika-liku hidup berumah tangga. Arya Khan ditinggalkan istri saat berada di titik terbawah hidupnya.
Baca Juga: Suami Pinkan Mambo Sukses Bisnis Singkong, Ini Tipsnya!
Sosok kakak Arya Khan ini juga memiliki harapan terhadap Pinkan Mambo. Ia berharap agar pernikahan keduanya langgeng dan Pinkan Mambo tidak pernah mematahkan semangat suaminya.
"Ya mudah-mudahan dia (Pinkan Mambo) setia seterusnya sama adek saya gitu. Jangan matahin semangat dia (Arya Khan)," ujar Suhersih sambil meneteskan air mata.
Selain Suhersih, ibu Arya Khan, Poniyah juga turut memuji sosok mantunya. Menurut Poniyah, Pinkan Mambo merupakan orang yang tidak sombong dan apa adanya.
Seperti diketahui, keempat anak Poniyah semuanya sudah berkeluarga. Mereka hidup sederhana, berbeda dengan Pinkan Mambo yang berstatus sebagai mantan personel Duo Ratu.
Berita Terkait
-
Suami Pinkan Mambo Sukses Bisnis Singkong, Ini Tipsnya!
-
Bantah Nikah Settingan, Anak Bongkar Perasaan Sebenarnya Pinkan Mambo ke Arya Khan
-
Arya Khan Rayu Wanita Lain, Pinkan Mambo Banting Surat Nikah
-
Sosok Poniyah, Mertua Pinkan Mambo Tetap Sederhana Meski Punya Menantu Artis
-
Pantas Pinkan Mambo Kepincut, Arya Khan Ternyata Punya Bisnis Selain Jual Singkong
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik