Suara.com - Lowongan CPNS 2024 dalam waktu dekat akan dibuka kembali oleh Presiden Jokowi. Tahun ini. Tahun ini, formasi yang disediakan mencapai total 2,3 juta. Namun yang jadi pertanyaan, CPNS 2024 jurusan apa saja? Berikut ini ulasannya.
Diberitakan bahwa lowongan CPNS 2024 ini diperioritaskan untuk para fresh graduate. Secara rinci, CPNA 2024 disediakan untuk PPPK (Pekerja Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) dengan 1,6 juta formasi dan 690 formasi untuk fresh graduate.
Lantas, kira-kira CPNS 2024 jurusan apa saja yang diprioritaskan? Nah untuk lebih jelasnya, simak berikut ini prediksi 5 jurusan yang prioritaskan dalam CPNS 2024 seperti yang dilansir akun TikTok @/bidikcpns:
1. Pendidikan
Menteri PANRB menyampaikan bahwa formasi PPPK tahun ini bagi instansi daerah untuk guru tersedia sebanyak 419.146. Adapun lowongan yang sediakan ini sebagai upaya Pemerintah untuk mengatasi permasalahan guru honorer.
2. Tenaga Kesehatan
Selain lowongan guru, jurusan yang diperdiksi akan tersedia dalam CPNS 2024 yakni untuk para tenaga kesehatan (nakes). Adapun formasi nakes yang dibutuhkan instansi daerah yaitu sebesar 417.196.
3. Teknologi Informasi
Pada lowongan CPNS 2024 juga diprediksi akan tersedia untuk talenta-talenta digital. Berdasarkan keterangan Menpan RB, lowongan talenta digital ini fokusnya untuk menghasilkan nilai tambah ekonomi dan untuk mendukung rencama program pemerintahan digitalisasi.
Baca Juga: Info Pendaftaran CPNS 2024 Kapan Dibuka? Ini Bocoran Tanggalnya
4. Ekonomi
Salah satu jurusan yang diprediksi akan tersedia dalam CPNS 2024 yaitu Ekonomi. Baik lembaga maupun instansi dalam pemerintahan pastinya butuh tenaga ahli dari jurusan Ekonomi. Oleh karena itu, untuk para lulusan Ekonomi bisa siap-siap untuk daftar CPNS 2024.
5. Hukum
Pediksi jurusan berikutnya yang akan masuk formasi CPNS 2024 yaitu jurusan Hukum. Pada tahun-tahun sebelumnya, jurusan ini tak pernah absen masuk dalam daftar formasi CPNS. Itu artinya, jurusan ini memang sangat dibutuhkan oleh para instansi.
Cara Daftar CPNS 2024
Sebelum daftar CPNS, pastikan untuk buat akun CPNS lebih dulu. Adapun langkah-langkah buat akun CPNS yakni sebagai berikut.
Berita Terkait
-
Info Pendaftaran CPNS 2024 Kapan Dibuka? Ini Bocoran Tanggalnya
-
Ini Daftar Formasi CPNS 2024 untuk Fresh Graduate, Siap-siap!
-
Apa Jurusan Kuliah Azizah Salsha? Istri Pratama Arhan yang Pendidikannya Tak Kalah Tinggi dari Suami
-
Apa Jurusan Kuliah Pratama Arhan? Heboh Ditemani Istri saat Kunjungi Kampusnya di Semarang
-
5 Jurusan Paling Banyak Dibutuhkan CPNS 2024, Fresh Graduate Banyak Dibutuhkan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Rusak Parah, Warga Kulon Progo Pasang Spanduk Protes: 'Ini Jalan atau Cobaan?'
- Resmi Gabung Persib, Bojan Hodak Ungkap Jadwal Latihan Kurzawa dan Kedatangan Markx
Pilihan
-
Bursa Saham Indonesia Tidak Siap? BEI Klarifikasi Masalah Data yang Diminta MSCI
-
Menperin Pastikan Industri Susu Nasional Kecipratan Proyek MBG
-
MSCI Melihat 'Bandit' di Pasar Saham RI?
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
Terkini
-
4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
-
5 Rekomendasi Tinted Moisturizer untuk Samarkan Kerutan Lansia, Mulai Rp50 Ribuan
-
Bibir Tebal Cocok Pakai Lipstik Apa? Cek 5 Pilihan yang Layak Dicoba, Mulai Rp23 Ribuan
-
5 Rekomendasi Skincare untuk Menghilangkan Milia di Usia 30 Tahun
-
5 Rekomendasi Warna Lipstik MAC yang Paling Populer dan Ikonik
-
5 Cushion Terbaik untuk Kulit Sensitif Usia 45 Tahun ke Atas
-
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
-
Bayar Fidyah Puasa 1 Hari Berapa Rupiah dan Kg Beras? Begini Ketentuan yang Benar
-
5 Rekomendasi Moisturizer Jepang, Formula Negeri Sakura Hempas Flek Hitam
-
4 Rekomendasi Serum Finally Found You untuk Kulit Glowing, Nomor 1 Andalan Wulan Guritno