Suara.com - Bulan Rajab terdapat beberapa peristiwa bersejarah bagi umat Islam, salah satu yang paling populer adalah Isra Miraj. Dalam memperringati peristiwa ini, umat Islam biasanya akan menggelar berbagai acaranya salah satunya yaitu tausiah. Untuk memperlancar jalannya acara, berikut contoh ceramah singkat tentang Isra Miraj.
Isra Miraj sendiri merupakan peristiwa penting bagi umat Islam, dimana Rasulullah melakukan perjalanan spiritual yang kemudian mengubah sejarah umat Islam. Mengingat istimewanya Isra Miraj, penting bagi umat Islam untuk membagikan informasi melalui ceramah yang bisa dilakukan diberbagai acara.
Lantas bagaimana teks ceramah Isra Miraj yang dapat disampaikan ke khalayak umum? Selengkapnya, simak ulasan berikut ini.
Ceramah Singkat Tentang Isra Miraj
Melansir dari Nu Online, berikut contoh ceramah singkat tentang istimewanya peristiwa Isra Miraj dan perintah sholat.
Assalamualaikum Wr. Wb.
Pertama-tama marilah kita panjatkan puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan rohmat, taufik, hidayah, serta inayahNya kepada kita semua, sehingga kita semua bisa bertemu dengan bulan yang penuh dengan berkah, rahmat, dan maghfirah, yaitu bulan Rajab.
Shalawat serta salam semoga tetap terlimpahkan kepada junjungan kita Nabi Agung Muhammad SAW pada keluarga dan para sahabat beliau hingga semua pengikut beliau. Karena beliaulah kita semua mendapatkan petunjuk melalui ajaran-ajaran agama Islam.
Hadirin rahimakumullah
Baca Juga: Makna Isra Miraj dalam Kehidupan, Perjalanan Nabi Muhammad hingga Turunnya Perintah Sholat
Kisah Isra dan Miraj adalah sebuah kisah yang sangat inspiratif sepanjang sejarah, bahkan sejak zaman Rasulullah Muhammad SAW sampai saat ini. Peristiwa Isra Miraj menjadi momen bagi umat Islam mendapatkan perintah sholat lima waktu. Adapun peristiwa ini disebutkan dalam salah satu surat Al-Quran yaitu surat Al-Najm:
وَٱلنَّجۡمِ إِذَا هَوَىٰ مَا ضَلَّ صَاحِبُكُمۡ وَمَا غَوَىٰ وَمَا يَنطِقُ عَنِ ٱلۡهَوَىٰٓ إِنۡ هُوَ إِلَّا وَحۡيٞ يُوحَىٰ عَلَّمَهُۥ شَدِيدُ ٱلۡقُوَىٰ ذُو مِرَّةٖ فَٱسۡتَوَىٰ وَهُوَ بِٱلۡأُفُقِ ٱلۡأَعۡلَىٰ ثُمَّ دَنَا فَتَدَلَّىٰ فَكَانَ قَابَ قَوۡسَيۡنِ أَوۡ أَدۡنَىٰ فَأَوۡحَىٰٓ إِلَىٰ عَبۡدِهِۦ مَآ أَوۡحَىٰ
“Demi bintang ketika terbenam, kawanmu (Muhammad) tidak sesat dan tidak keliru, dan tiadalah yang diucapkannya itu menurut kemauannya sendiri melainkan wahyu yang diwahyukan kepadanya. Yang diwahyukan kepadanya oleh Jibril yang sangat kuat, yang mempunyai akal yang cedas dan Jibril itu menampakkan diri dalam bentuk yang asli, sedang ia berada di ufuk yang tinggi. Kemudian dia mendekat, lalu bertambah dekat lagi, maka jadilah dia dekat (pada Muhammad sejarak) dua ujung busur panah atau lebih dekat (lagi). Lalu ia menyampaikan kepada hamba-Nya (Muhammad) apa yang telah Allah wahyukan”. (QS Al-Najm [53]: 1 –10)
Dengan adanya perintah shalat lima waktu bagi Nabi Muhammad saw dan umatnya di malam Isra' Miraj, bisa dirasakan betapa pentingnya ibadah shalat itu sendiri yang wajib dilaksanakan oleh setiap Muslim. Dalam Al-Qur’an banyak sekali disebutkan perintah agar mengerjakan shalat, bahkan perintah itu diulang hingga berkali-kali sampai lebih dari sembilan puluh.
Selain itu, di dalam hadits juga banyak disebutkan agar setiap umay muslim melaksanakan ibadah shalat dengan baik, di mana saja mereka berada.
Hadirin rahimakumullah
Berita Terkait
-
Makna Isra Miraj dalam Kehidupan, Perjalanan Nabi Muhammad hingga Turunnya Perintah Sholat
-
Isra Miraj Memperingati Apa? Ini Sejarah Perjalanan Nabi Muhammad ke Sidratul Muntaha
-
Isra Miraj 2024 Tanggal Berapa? Catat Jadwal Liburan Panjang
-
40 Twibbon Isra Miraj 2024 dengan Desain Islami Terbaru
-
Contoh Proposal Kegiatan Isra Miraj 2024 di Tingkat RT Lengkap
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Rotan, Warisan Nusantara yang Mendunia Lewat Sentuhan Brand Lokal dan Kolaborasi Global
-
7 Rekomendasi Sunscreen Buat Upacara Hari Pahlawan, Harga ala Dana Pelajar
-
5 Pilihan Parfum Aroma Gardenia untuk Kesan Feminin Kuat, Cocok bagi Wanita Percaya Diri
-
SMA 72 Jakarta Akreditasinya Apa? Ini Profil Sekolah yang Disorot usai Ledakan di Masjid
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
-
Kreasi Chef dan Mixologist Bali Mendunia, Bawa Pulang Penghargaan Kuliner Asia Pasifik
-
Ketika Kisah Cinderella Diceritakan Kembali Lewat Balet Klasik Bernuansa Modern
-
Kulit Kusam Bikin Gak Pede? Ini Penyebab dan Solusi Jitu yang Bisa Kamu Coba
-
Modest Fashion Go International! Buttonscarves Buka Gerai Eksklusif di Jewel Changi
-
4 Tips Menyimpan Sunscreen agar Tak Cepat Rusak, Biar Tetap Efektif Lindungi Kulit!