Suara.com - Rizky Febian belum lama ini mengungkap kisah di balik lamarannya dengan sang kekasih, Mahalini.
Dalam tayangan Youtube milik Deddy Corbuzier yang kala itu dibawa oleh Praz Teguh, anak sulung komedian Sule mengungkapkan hal menyedihkan sebelum melamar kekasihnya.
Rizky Febian mengaku nangis di kamar mandi sebelum meminta izin ingin mengajak ke jenjang yang lebih serius ke keluarga Mahalini.
"Lini itu baru tau setelah semua kejadian ini. Gue baru cerita ke dia. 'Sayang tau nggak sebenarnya sebelum itu terjadi ada momen di mana gue ke kamar mandi dulu. Gue nangis di kamar mandi," jelas Rizky Febian, dikutip Kamis (25/1/2024).
Tentu bukan tanpa alasan, Rizky Febian mengaku sangat sedih karena mengingat mendiang ibundanya. Ketika di momen pentingnya ia sangat menyayangkan sang ibu sudah tiada.
"Karena keinget almarhum nyokap. Gue kayak, mah gila akhirnya gue ada di titik ini tapi nggak ada lu dan gue harus se-gentle itu untuk ngungkapin semuanya sebagai anak laki-laki pertama di depan orang tuanya gitu kan," ungkapnya.
"Di momen itu lu butuh banyak masukan-masukan ya," sahut Praz Teguh.
Sedari awal momen Rizky Febian hendak meminta izin ke keluarga Mahalini ingin melamarnya, ia sudah merasa gugup.
Kala itu ia juga menyadari kalau arah pembicaraannya sebelum ke inti sudah berputar ke manapun. Sampai akhirnya niat baiknya diterima dengan sangat baik oleh keluarga sang kekasih.
Baca Juga: Ogah Sambut Permintaan Penonton, Mahalini Curhat Dimarahi Rizky Febian
Berita Terkait
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 5 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Usia 50-an, Bikin Kulit Halus dan Segar
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
5 Ide Kado Hari Guru Nasional 2025, Sederhana tapi Berkesan
-
5 Cushion yang Bagus untuk Usia 40-an, Garis Halus dan Flek Hitam Tersamarkan
-
5 Cushion dengan SPF 50 untuk Aktivitas Outdoor, Lindungi dari Sinar UV
-
Program Penanaman 1.000 Pohon Gaharu Dorong Ekosistem Industri Berbasis Keberlanjutan
-
7 Rekomendasi Serum Retinol untuk Usia 50 Tahun, Samarkan Tanda Penuaan
-
7 Sunscreen untuk Flek Hitam Usia 70 Tahun ke Atas, Rawat Kulit Tipis
-
Bukan Hanya Tren: Indonesia Pimpin Gerakan 'Slow Fashion' Global di BRICS+ Fashion Summit Moskow
-
5 Rekomendasi Body Lotion Mengandung AHA dan BHA untuk Memutihkan Kulit
-
5 Rekomendasi Lipstik Matte untuk Bibir Kering Usia 40 Tahun ke Atas
-
Dari Wellness hingga Kuliner Viral: Panduan Lengkap Menikmati Kemeriahan di Bulan November