Suara.com - Inara Rusli belakangan menjadi sorotan, usai dilaporkan terkait kasus dugaan akses ilegal data pribadi oleh mantan suaminya, Virgoun. Di tengah kisruh tersebut, baru-baru ini, ibu tiga orang anak itu menuliskan pesan haru saat putra pertamanya Fathlee As Syair Virgoun berulang tahun yang ke-5.
Meski kini sudah bercerai dengan Virgoun, Inara Rusli memang berjuang untuk terus memenuhi kebutuhan dan kasih sayang untuk ketiga anak-anaknya. Karena itu, ia benar-benar menyimpan harapan yang besar untuk sang putra, agar masa depannya dikemudian hari bisa menjadi seseorang yang baik san bermanfaat untuk banyak orang.
"Faithlee Assyair. Koko Ali. Seseorang berkata, The first born son is her mother last true love. Tumbuh lah jadi apapun yang kamu mau yang bisa membawa manfaat baik dan hikmah untuk orang lain," tulis dia seperti yang Suara.com kutip pada Jumat (26/1/2024).
Wanita berusia 30 tahun ini juga menuliskan kalimat bijak mengenai putranya yang dianggap sebagai cinta sejati terakhir bagi dirinya. Inara Rusli juga menyebut agar sang anak tak boleh merasa sendiri karena dirinya akan selalu ada di manapun sang putra berada.
Pesan lain yang disorot netizen adalah ia berharap jika putra keduanya itu bisa menghargai wanita. Sesuatu yang mungkin tidak didapatkannya dari Virgoun.
"Respect women, stand up for others, and be a wise, learned one, 2019 till forever, I always love you (Hargai wanita, bela orang lain, dan jadilah orang bijak, terpelajar, 2019 sampai selamanya, aku selalu mencintaimu). Barakallah fi umrik, nak," tutup dia.
Hal ini lantas menjadi perhatian bagi banuak netizen, terlebih saat diunggah ulang oleh akun Instagram @lambe_turah.
"Ini kapan selesainya sih cerai udh lama kan masih aja ribut, mempersulit netizen masuk surga," ujar @anggxxxx.
"Pernah denger kata-kata bagus banget. Kalau aku tidak menemukan laki-laki baik di dunia ini, maka laki-laki baik itu harus lahir dari rahim ku," tambah @elsaxxx.
Baca Juga: Bertubi-tubi Dikecewakan Virgoun, Inara Rusli Minta Putranya Hormati Wanita
"Virgoun lu bener2 yeee udh nyakitin hatinya berkali2, ini skrng lu tambahin lagi, manusia bukan si lu," ucap @nabixxxx.
"Berani bercerai berani dgn konsekuensi apapun itu, apalagi kmrn udh bikin geger soal curhatannya itu padahal punya keluarga besar, utk cari jalan tengah bukan curhat di socmed," kata @elsxxxx.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Bibir Kering dan Pecah? Waspada, Tubuh Sedang Kekurangan Salah Satu dari 7 Vitamin Ini
-
Doa Gantikan Kembang Api, Swara Prambanan 2025 Tutup Tahun dengan Hati
-
5 Merek Vitamin D3 + K2 1000 IU Terbaik, Solusi Tulang Kuat Modal Rp30 Ribuan
-
7 Promo Sepatu Reebok di Sports Station: Turun Sampai 70% Mulai Rp200 Ribuan
-
7 Sepatu Trekking Lokal Mirip The North Face Ori, Kualitas Dunia Harga Merakyat
-
Cari Parfum Lokal yang Halal? Ini 5 Rekomendasi yang Wanginya Enak dan Tahan Lama
-
5 Sepatu Lokal Mirip Onitsuka Tiger Mexico 66 Ori, Harga Murah Mulai Rp100 Ribu
-
Kulit Sawo Matang Cocok Pakai Lipstik Warna Apa? Coba 7 Pilihan Ini, Mulai Rp20 Ribuan
-
6 Shio yang Diprediksi Paling Hoki pada 2 Januari 2026, Rezeki Lancar di Awal Tahun
-
Mulai Rp40 Ribuan, Ini 7 Bedak Ringan dengan SPF Tinggi yang Nyaman Dipakai Harian