Suara.com - Setelah simpang siur, akhirnya isu perceraian Ria Ricis dan Teuku Ryan sudah mendapatkan konfirmasi resmi.
Tepat pada Rabu (31/1/2024) akhirnya Pengadilan Agama Jakarta Selatan mengungkap kalau Ria Ricis sudah resmi mengunggat cerai sang suami.
"Nama tersebut sudah mendaftar di kepanitraan Pengadilan Agama Jakarta Selatan di tanggal 30 Januari 2024 sore hari. Atas nama Ria Yunita melawan T. Rushariandi," ujar Taslimah selaku Humas Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada Rabu (31/1/2024).
Tentu saja kabar tak mengenakkan ini membuat publik terkejut lantaran usia pernikahan keduanya masih sangatlah pendek.
Ryan sendiri belum memberikan tanggapan soal gugatan cerai yang diajukan oleh Ricis. Namun, pria asal Aceh itu berbagi unggahan mellow bersama sang putri, Moana. Ryan tampak setia menemani Moana bermain sampai sang putri terlelap tidur di pelukannya.
"Hari ini pulang sekolah, langsung minta main ketimezone (kaya ngerti aja ini bayi), keliling2 dan sampe ketidur," tulis Ryan lewat akun Instagram pribadinya, Rabu (31/1/2024).
Unggahan itu tentu langsung mendapat banyak perhatian dari publik. Tak sedikit yang menyayangkan pernikahan keduanya dan berharap mereka masih memiliki kesempatan untuk rujuk kembali.
Jika tak ada kendala, Ricis dan Ryan rencananya akan dipertemukan dalam sidang mediasi di PA Jakarta Selatan. Sidang mediasi itu bakal dilangsungkan pada 19 Februari 2024 mendatang.
Baca Juga: Berakhir Cerai, Ria Ricis dan Rachel Vennya Sama-sama Nikah Pakai Gaun Cinderella
Berita Terkait
-
Berakhir Cerai, Ria Ricis dan Rachel Vennya Sama-sama Nikah Pakai Gaun Cinderella
-
Ria Ricis Gugat Cerai, Mahfud MD Mundur, Netizen: Daripada Bertahan tapi Ngebatin
-
Ria Ricis Gugat Cerai Teuku Ryan, Mertua Diduga Jadi Penyebab Awal Perceraian?
-
Rentetan Kejadian yang Picu Munculnya Isu Cerai Ria Ricis dan Teuku Ryan, Kini Resmi Digugat
-
Teuku Ryan Digugat Cerai Ria Ricis, Begini Hasil Penerawangan Denny Darko
Terpopuler
- 2 Cara Menyembunyikan Foto Profil WhatsApp dari Orang Lain
- Selamat Datang Mees Hilgers Akhirnya Kembali Jelang Timnas Indonesia vs Arab Saudi
- Omongan Menkeu Purbaya Terbukti? Kilang Pertamina di Dumai Langsung Terbakar
- Selamat Tinggal Timnas Indonesia Gagal Lolos Piala Dunia 2026, Itu Jadi Kenyataan Kalau Ini Terjadi
- Sampaikan Laporan Kinerja, Puan Maharani ke Masyarakat: Mohon Maaf atas Kinerja DPR Belum Sempurna
Pilihan
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
-
165 Kursi Komisaris BUMN Dikuasai Politisi, Anak Buah Prabowo Merajai
-
5 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Oktober 2025
Terkini
-
Profil Atika Algadrie, Ibu Nadiem Makarim Aktivis Antikorupsi
-
Berapa Kekayaan Ashanty? Dilaporkan Eks Karyawan Atas Dugaan Perampasan Aset
-
Menag Yakin Tepuk Sakinah Bakal Tekan Angka Cerai di Indonesia, Bagaimana Lirik dan Apa Maknanya?
-
6 Serum Mengandung Peptide untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Bisa Atasi Flek Hitam
-
Dari Singkong Jadi Solusi Dunia: Bioplastik Greenhope Curi Perhatian di Expo Osaka 2025
-
UMKM Kini Bisa Punya Toko Online Sendiri, Gratis di Tahap Awal!
-
Urutan Penggunaan Skincare Skintific di Pagi dan Malam Hari: Rahasia Kulit Glowing dan Sehat!
-
10 Sunscreen SPF 50, Lindungi Kulit dari Flek Hitam dan Jerawat Tanpa White Cast
-
15 Rekomendasi Jurusan Soshum Terbaik dan Fakultasnya di Indonesia
-
Agustina Wilujeng: Membaca Bukan Sekadar Hobi, tapi Jalan Jadi Pemimpin yang Menginspirasi