Suara.com - Nama Dede Sunandar belakangan ini masih menjadi perbincangan publik. Lantaran ia disebut-sebut tak lolos menjadi anggota legislatif.
Hal itu karena pada kontestasi politik 2024 ini, ia hanya mendapat perolehan 11 suara.
Tak hanya gagal menjadi anggota dewan saja yang membuat Dede Sunandar terpuruk. Dalam sebuah kesempatan berbincang dengan Melaney Ricardo, sang komedian mengaku kesehatannya juga sedang drop.
Penyakit yang diidapnya dirasakan oleh Dede Sunandar sebelum masa kampanya. Ia didiagnosa sakit kronis yang diakibatkan kebiasaannya yang suka merokok.
"Sebelumnya itu saya kan perokok berat. Sekarang stop sama sekali. Demi Allah berhenti (ngerokok). Paru-paru ane tuh kayaknya ada yang rusak atau gimana gitu," ungkap Dede Sunandar dalam tayangan Youtube Melaney Ricardo.
Dokter yang menanganinya pun memeringati Dede agar berhenti merokok dan mengonsumsi obat. Hal itu karena Dede sempat kesulitan bernapas karena infeksi paru-parunya itu.
"Mas kayaknya harus berhenti ngerokok deh, terus ini juga ada jalan obat (kata dokter). Mencoba lah ngerokok lagi. Batuk tuh, batuk, batuk, sakit nih, engap, jalan engap. 'Padahal badan saya kurus, kok engap?', saya bilang gitu. Kata dokter, 'ini kayaknya sakit paru deh, infeksi paru', akhirnya saya berhenti deh dari situ," ungkapnya.
"Bang Bopak kan parunya satu, kalo saya satu setengah kayaknya. Karena memang kan harus ada pengobatan jalan tiga sampe enam bulan. Sakit paru-paru saya bu," tandasnya.
Baca Juga: Dede Sunandar Hutang dan Jual 2 Mobil Demi nyaleg, Berapa Total Modalnya?
Berita Terkait
-
Dede Sunandar Hutang dan Jual 2 Mobil Demi nyaleg, Berapa Total Modalnya?
-
Dede Sunandar Kena Semprot Istri: Orang Nggak Punya Duit Kampanye Mulu
-
Bak Jatuh Tertimpa Tangga, Dede Sunandar Didiagnosis Penyakit Kronis yang Membuatnya Sulit Napas
-
Dari Optimis Menang dengan Ribuan KTP, Dede Sunandar Gigit Jari Hanya Raih 11 Suara
-
Miris! Kini Terjungkal gara-Gara Nyaleg, Dede Sunandar Pernah Hampir Dipenjara
Terpopuler
- 7 Body Lotion di Indomaret untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rawat Garis Penuaan
- 7 Rekomendasi Lipstik Transferproof untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp20 Ribuan
- 27 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 14 November: Ada Beckham 111, Magic Curve, dan Gems
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 6 Tablet RAM 8 GB Paling Murah untuk Pekerja Kantoran, Mulai Rp2 Jutaan
Pilihan
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
-
Catatan Gila Charly van Oosterhout, Pemain Keturunan Indonesia di Ajax: 28 Laga 19 Gol
-
Daftar 611 Pinjol Ilegal Terbaru Update Satgas PASTI OJK: Ada Pindar Terkenal
-
Bobibos Ramai Dibicarakan! Pakar: Wajib Lolos Uji Kelayakan Sebelum Dijual Massal
-
Video Brutal Latja SPN Polda NTT Bocor, Dua Siswa Dipukuli Senior Bikin Publik Murka
Terkini
-
3 Shio Dapat Keberuntungan Melimpah 17-23 November 2025, Cek Hari Baikmu Mulai Besok!
-
5 Parfum Alternatif YSL Libre yang Lebih Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Warna Lipstik yang Harus Dihindari Kulit Sawo Matang, Bikin Wajah Makin Kusam!
-
7 Warna Lipstik yang Cocok untuk Kulit Sawo Matang, Bikin Penampilan Makin Stand Out!
-
Arab Saudi Tawarkan Pengalaman Wisata Baru: Dari Kekayaan Budaya hingga Hiburan Kelas Dunia
-
Bisnis Kuliner Tumbuh Pesat, Chef Jerry Andrean: Konsistensi Bahan Baku Jadi Kunci untuk Bertahan
-
7 Bedak Padat Ringan untuk Usia 40 Tahun ke Atas yang Bikin Kulit Sehat
-
8 Rekomendasi Sepatu Terbaik untuk Pekerja Aktif dari Merek Lokal hingga Luar
-
4 Foundation dengan Formula Anti Aging, Cocok Dipakai Usia 40 Tahun ke Atas
-
7 Body Lotion untuk Memutihkan di Indomaret, Harga Murah Meriah