Suara.com - Azura Humaira Nur Atta mengundang perhatian saat tampil berkebaya. Potret gemasnya tak kalah dari sang kakak, Ameena Hanna Nur Atta.
Pasangan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar diketahui memiliki dua orang putri yang masih kecil. Ameena baru berusia 2 tahun pada Februari 2024 lalu, sedangkan Azura masih berumur tiga bulan.
Aurel dan Atta kerap membagikan foto-foto kedua anaknya di media sosial. Terbaru, nampak potret Azura memakai kebaya.
Azura didandani dengan kebaya warna kutu baru warna pink lengkap dengan rok batik. Bayi mungil itu bersandar di sofa dan memperlihatkan gaya santainya.
Untuk melengkapi penampilannya, Azura juga memakai bandana senada dengan kebaya yang dikenakan. Ia juga memakai sepatu bernuansa emas yang serasi dengan outfit.
"Jawa Padang ni boss.. Senggol donggg. Adek makin mirip siapa yaaa guysss?? #mashaallahtabarakallah," bunyi caption @/aurel.hermansyah dikutip Senin (4/3).
Usut punya usut, kebaya Azura mirip dengan yang dipakai Ameena ketika difoto saat berusia 6 bulan. Hanya saja, rok batik yang dipakai kakak beradik itu berbeda.
Sementara itu, untuk alas kaki, Azura memakai sepatu tipe Gold Bunny Pram Trainers dari Mothercare. Di situs resminya, sepatu itu dibanderol harga Rp339 ribu.
Melihat gaya Azura berkebaya, banyak netizen yang dibuat gemas. Ada juga yang menyoroti paras adik Ameena tersebut.
Baca Juga: Teman Sekelas, Intip Beda Harga Sepatu Sekolah Ameena dan Abang L, Punya Siapa yang Paling Mahal Ya?
"Emang boleh segemas ini," kata warganet. "Masayallah azahraa mirip banget sama mamnur cantikkkk," sahut yang lain.
"Gemessssh ya allah," celetuk warganet. "MasyaAllah embul dan cantik adek Azura," tulis warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Gak Kalah Sultan dari Ameena dan Rayyanza, Biaya Sekolah Levian Anak Rizky Billar Bikin Dompet Waswas
-
Jajan ke Minimarket, Ameena Pakai Tas Mungil Harganya Cuma Segini
-
Intip Koleksi Tas Ameena si Bayi Sultan, dari Rp30 Ribuan sampai Hermes Miliaran Rupiah
-
Aurel Hermansyah Perawatan Apa Saja? Ramai Disebut Kembaran Ivan Gunawan
-
Mukanya Dibilang Mirip Ivan Gunawan, Aurel Hermansyah: Kami Kembar, Satu Suster
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Bukan Sekadar Koleksi: Collectible Card Bisa Jadi Media Belajar dan Bermain
-
Berapa Harga Lipstik Dior? Simak 13 Varian dan Harganya
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H