Suara.com - Bagi para pria, jaket tak hanya berfungsi untuk menghangatkan tubuh, tapi juga bisa menjadi aksesori fashion yang menunjang penampilan. Buat kamu yang sedang mencari ide OOTD jaket, bisa banget mencontek gaya Gilga Sahid, penyanyi yang tengah digosipkan berpacaran dengan Happy Asmara.
Simak, yuk, kumpulan OOTD jaket pria dari Gilga Sahid berikut ini:
1. Casual dengan kemeja berlapis jaket
Jaket dengan warna solid yang dilengkapi manset elastis di pergelangan tangan dan pinggang ini sangat cocok untuk gaya casual. Dalam salah satu penampilan panggungnya, Gilga yang mengawali kariernya sebagai penyanyi kafe ini memadankan jaket warna putih gadingnya ini dengan denim dan sneaker.
2. Street style dengan jaket bomber
Jaket bomber yang bervolume bisa jadi pilihan saat kamu ingin bergaya santai ala anak jalanan. Seperti Gilga yang begitu percaya diri mengenakan jaket bomber yang dibiarkan tidak di-restleting, serta celana pendek.
3. Funky dengan jaket baseball
Model jaket baseball yang casual ternyata bisa juga menjadi fashion statement. Contohnya seperti Gilga yang memilih jaket warna biru dan celana pendek model kargo saat manggung. Topi hitam dan kacamata hitam jadi pelengkap untuk gaya funky-nya.
4. Maskulin dengan hoodie
Baca Juga: Ternyata Ini Pekerjaan Ayah Happy Asmara, Digadang-gadang Bakal Jadi Mertua Gilga Sahid
Jaket hoodie termasuk salah satu outfit yang wajib dimiliki pria lantaran multifungsi dan bisa memberimu tampilan casual sekaligus maskulin. Contek saja penampilan penyanyi 25 tahun ini saat ber-hoodie dan memakai topi putih.
5. Sporty vibes dengan jaket baseball
Jaket baseball warna cerah cocok buat kamu yang percaya diri. Kali ini, Gilga memilih jaket baseball warna merah yang dipadukan dengan celana pendek dan sneakers.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Zambia: Garuda Muda Bidik 3 Poin Perdana
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
Terkini
-
Zodiak Leo Itu Orangnya Seperti Apa? Ini Alasan Mereka Selalu Jadi Pusat Perhatian
-
5 Rekomendasi Sepatu Lari Terbaik: Mulai dari Beginner hingga Pelari Jarak Jauh
-
5 Produk Daily Cream dari Viva, Ampuh Atasi Flek Hitam hingga Kulit Kering
-
5 Rekomendasi Lipstik OMG untuk Kulit Sawo Matang, Bikin Wajah Cerah dan Tidak Pucat
-
7 Bedak Tabur yang Bisa Bantu Tutupi Flek Hitam, Tak Perlu Foundation Tebal
-
5 Pompa Air untuk Kedalaman 20 Meter, Harga Murah Mulai Rp1 Jutaan
-
Zodiak Leo Bulan Apa? Ini Fakta dan Kepribadian Si Raja Zodiak
-
Apa Pekerjaan Sabrina Alatas? Sosoknya Ramai Jadi Perbincangan
-
Saatnya Regenerasi Petani Muda, Karena Keberlanjutan Kopi Indonesia Dimulai dari Pendidikan
-
5 AC yang Dapat Terkoneksi Wi-Fi Mulai Rp3 Jutaan, Mudah Dikontrol dari Mana Saja