Suara.com - Kabar bahagia kini tengah menyelimuti rumah tangga pasangan Denny Sumargo dan Olivia Allan atau yang lebih akrab disapa Ci Oliv.
Usai mengalami tiga kali keguguran, akhirnya pasangan satu ini mengumumkan kabar bahagia kalau keduanya akan segera dikaruniai seorang anak.
Kabar bahagia itu pun diumumkan melalui podcast milik Denny Sumargo. Pada kesempatan itu, Olivia Alan membagikan ceritanya dari keguguran kehamilan pertama sampai akhirnya ia hamil.
Diketahui, kini kandungan Olivia Allan sudah memasuki usia 6 bulan. Ia pun sudah melewati masa-masa ngidamnya.
Dalam lanjutan podcast perjalanan hamilnya, ia juga menceritakan mengenai keanehannya selama ngidam.
Siapa sangka kalau selama ngidam Denny Sumargo tak pernah tau. Hal itu karena Olivia memilih untuk berusaha mencarinya sendiri makanan atau barang yang ia inginkan selama ngidam.
"Gue enggak pernah tahu dia ngidam," ujar Denny Sumargo.
"Karena aku bukan tipe yang minta sama kamu. Kalau aku ngidam-ngidam gitu, ya udah lah cari sendiri," ucap Olivia Allan.
Olivia benar-benar mengusahakan sendiri mencari makanan atau barang yang tiba-tiba saja diinginkan.
Baca Juga: Ngidam Unik Olivia Allan, dari Beli Perhiasan hingga Makan Buah Mahal
Seperti buah blackberry yang disebutnya sulit ditemukan di Indonesia, hingga harus meminta keluarganya di Singapura untuk mengirim buah tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Sepatu Sandal Skechers Diskon hingga 50% di Sports Station, Empuk Banget!
-
Apakah Bank Buka Tanggal 2 Januari 2026? Cek Jadwal Operasionalnya
-
15 Prompt AI Tahun Baru 2026 yang Kreatif, Relevan, dan Siap Digunakan
-
Cara Aktivasi Akun Coretax, Masih Boleh Dilakukan di 2026? Begini Ketentuan Resmi DJP
-
4 Zodiak yang Diramal Bakal Hoki Sepanjang Bulan Januari 2026, Kamu Salah Satunya?
-
6 Shio Paling Beruntung Hari Ini 1 Januari 2026, Hoki di Awal Tahun Kuda Api!
-
5 Rekomendasi Sepatu Lokal Selevel Docmart: Harga Lebih Bersahabat, Kualitas Tak Kalah
-
3 Zodiak Paling Beruntung Sepanjang 2026, Karier dan Cinta Dalam Genggaman
-
Hidup Makin Digital, Layanan Antar Barang Ikut Berubah Lebih Personal
-
5 Rekomendasi Krim untuk Mengurangi Kerutan, Harga Terjangkau Mulai Rp15 Ribuan