"Sus sini aku fotoin kamu, selamat jalan ibu terbaik, manusia berhati malaikat, love u bu," tulis akun tersebut.
Akun tersebut juga menyebutkan bahwa Stevie sangat rendah hati bahkan kerap memintanya untuk menginap di rumah.
3. Hobi kirim makanan ke Fuji hingga bantu kebutuhan Gala
Kebaikan Stevie juga diakui oleh selebriti, Fuji yang juga mengunggah kebaikan dari Stevie Agnecya.
Hal tersebut diketahui dari unggahan akun Instagram @fuji_an pada Jumat (22/03/2024).
Dalam unggahan tersebut, Fuji terlihat memajang fotonya bersama Stevie. Melalui bukti chat, Fuji tampak kerap dikirimi makanan oleh Stevie.
Bahkan Stevie juga kerap menawarkan bantuan dan memikirkan sosok Gala.
"Hai Fuji, ini Stevie kabarin aja ya kalau Gala butuh apa-apa," ujar Stevie.
"Makasih kakak sayang," sahut Fuji.
Baca Juga: Bukan Sembarang Dokter, Ini Sosok Muhammad Makky yang Bongkar Hasil Rontgen Stevie Agnecya
4. Belikan baju koko untuk Anggi Pratama
Dua puluh hari menjelang kematiannya, Stevie ternyata sudah membelikan pakaian untuk suaminya, Anggi Pratama. Ia membelikan baju koko hingga topi kupluk.
Hal tersebut diungkap langsung oleh Anggi melalui Instagram pribadinya.
"20 hari sebelum kamu pergi masih sempat-sempatnya kamu kasih kenang-kenangan baju koko untuk aku sholat sayang" tulis Anggi.
5. Dikenal peduli anak yatim semasa hidupnya
Tya Ariestya juta turut mengungkap kebaikan dari Stevie semasa hidupnya. Tya mengungkap bahwa Stevie merupakan sosok yang peduli pada anak yatim semasa hidupnya.
Berita Terkait
-
Bukan Sembarang Dokter, Ini Sosok Muhammad Makky yang Bongkar Hasil Rontgen Stevie Agnecya
-
Ahli Spiritual Duga Cara Kerja Santet yang Menyerang Almarhum Stevie Agnecya
-
Profil Dokter Muhammad Makky yang Angkat Bicara soal Benda Misterius di Tubuh Stevie Agnecya
-
Fitri Carlina Ungkap Tabiat Asli Stevie Agnecya di Circle Istri Pilot: Orangnya Sangat ...
-
Singgung Soal Dosa, Marissya Icha Minta Isu Stevie Agnecya Kena Santet Dihentikan
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur
-
50 Kata Mutiara untuk Anak yang Menenangkan Hati dan Memotivasi
-
7 Conditioner di Indomaret untuk Rambut Kering dan Mengembang
-
Siapa Istri Roby Tremonti Sekarang? Isu Grooming Seret Nama Sang Aktor
-
Biodata dan Agama Roby Tremonti yang Terseret Isu Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
-
8 Moisturizer Gel yang Tidak Bikin Kulit Kusam dan Ampuh Mengunci Kelembapan
-
7 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Dewasa Terbaik di Apotek
-
5 Moisturizer Lokal untuk Usia 45 Tahun, Bantu Kurangi Tampilan Tanda Penuaan
-
5 Toner Ekstrak Beras untuk Kulit Awet Muda, Mulai dari Rp25 Ribuan