Suara.com - Thariq Halilintar akhirnya resmi melamar sang kekasih, Aaliyah Massaid. Adik Atta Halilintar itu membagikan momen bahagia itu melalui akun miliknya di Instagram.
Pada unggahan di akun Instagramnya, Thariq Halilintar tampak memberikan cincin sambil berlutut pada Aaliyah. Thariq memberikan cincin di sebuah tempat dengan penuh bunga.
Kini melamar Aaliyah, Thariq sebelumnyajuga pernah memberi cincin mewah untuk mantan kekasihnya, Fujianti Utami Putri alias Fuji. Kala itu Thariq memberi cincin dengan berlian di momen ulang tahun Fuji.
Pada unggahan Thariq Halilintar Jumat (4/11/2022), cincin yang diberikan kepada Fuji An tampak begitu mewah. Cincin itu dihiasi dnengan berlian putih di bagian tengahnya.
"Ily now and forever (aku mencintaimu sekarang dan selamanya)," tulis Thariq Halilintar kala itu.
BACA JUGA: Tak Hanya Gaji, ART Nikita Mirzani Juga Dapat Jatah Skincare
Cincin tersebut rupanya bukan cincin biasa, kakak Fuji yakni Fadly Faisal buka-bukaan harga aksesoris jari yang diberikan pada sang adik.
"Tadi cincinnya 180 juta, tuh, dari Thariq," ungkap Fadly Fasisal merujuk kepada sang adik, mengutip tayangan Seleb Oncam News yang diunggah Sabtu (5/11/2022).
Baca Juga: Respon Fans Usai Thariq Halilintar Lamar Aaliyah Massaid: Jangan Bawa-bawa Fuji Lagi
Menurut akun fanbase Fuji @fujian_wearing, cincin tersebut dipesan secara custom untuk Fuji dari Passion Jewelry.
Thariq memesan secara custome dengan berlian berwarna ungu untuk Fuji. Kala itu, Thariq berharap ada di momen setiap ulang tahun Fuji.
"Sayang cincin ini untuk melambangkan dan untuk doa juga, selama cincin ini masih ada di tangan kamu ini adalah lambang kalau cinta aku enggak akan pudar," ujar Thariq kepada Fuji kala itu.
Ingin tahu berita gaya hidup selebritas dan figur publik lainnya yang tak kalah menarik untuk diikuti? Selain di Suara.com, kalian juga bisa membacanya di Dewiku.com.
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
7 Tempat Wisata Viral di Bondowoso yang Paling Hits, View Indah Cocok Buat Healing
-
Jadwal Puasa Ayyamul Bidh pada Januari 2026, Lengkap dengan Niatnya
-
5 Rekomendasi Sepatu Sandal Nyaman nan Stylish: Cuma Ada di Foot Locker!
-
5 Sepatu Jalan Kaki untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantalan Nyaman Bisa Cegah Nyeri Sendi
-
5 Promo Viva Cosmetics Terbaru Januari 2026, Ada Paket Anti-Aging Rp60 Ribuan
-
7 Rekomendasi Serum Hyaluronic Acid untuk Kulit Lembab, Cerah, dan Kenyal
-
4 Minuman Sehat yang Cocok Dikonsumsi usai Barbeque-an Saat Tahun Baru 2026
-
Maia Estianty Mimpi Bertemu 3 Nabi, Apa Maknanya? Ini Penjelasan Habib Jafar
-
5 Rekomendasi Sunscreen Wudhu Friendly Termurah dan Terbaik di 2026
-
7 Merek Probiotik Anak Terbaik yang Ampuh dan Ramah di Kantong, Harga Mulai Rp10 Ribuan