Suara.com - Nama Sarni istri Ivan Fadilla belakangan ini menjadi sorotan publik, bahkan kehidupannya dibanding-bandingkan dengan mantan istri Ivan Venna Melinda.
Gosip tersebut saat ini tengah diperbincangkan netizen, usai anak kandung Venna Melinda, Verrell Bramasta membelikan mobil mewah kepada ibu tiri nya yakni Sarni.
Tentu saja, banyak netizen turut meramaikan medsos Sarni lantaran telah mendapatkan mobil baru dari anak tirinya Verrell Bramasta.
Baca Juga :
- Mengenal Sosok Sarni Istri Ivan Fadilla Yang Disayangi Verrell Bramasta: Politisi Gerindra dari Bogor Barat
Hal itu terlihat pada unggahan akun instagram Sarni @nyaisarni. Pada unggahannya itu memperlihatkan momen politisi Gerindra dari wilayah Bogor Barat itu mendapatkan hadiah mobil dari anak tirinya.
Sarni terlihat bahagia saat dibelikan mobil, padahal dirinya saat itu baru pulang dari pasar.
"Balik dr pasar diajak pergi tiba2,tau gini kan mandi dlu ganti baju. Kk yg super baik tanpa berkata apapun ayoo pilih mobilnya. Mau teriakk mau nangis punya ini mobil Bisa parkir sendiri lagi. Mksh byk mas dewan," tulis Sarni dikutip Jumat (17/5/2024).
Pada unggahannya tersebut Verrell Bramasta turut memberikan komentar, dia mengaku bahwa Sarni merupakan ibu tiri yang baik, lantaran telah membuat sang ayah selalu bahagia.
Verrell Bramasta juga memberikan pesan kepada Sarni agar mobil barunya tersebut dimanfaatkan dengan baik, seperti mengantar setiap hari adiknya yakni EL.
Baca Juga: Pimpinan DPR Targetkan Revisi UU Kementerian Rampung sebelum Prabowo Dilantik
"Alhamdulillah, makasih ya bunda udh buat papa selalu happy dan pinjemin mobilnya buat kampanye. Mobilnya buat El sekolah ya," tulis Verrell.
Berikut sekilas tentang perbedaan Sarni dan Venna Melinda, beserta pendidikannya:
Sosok Sarni istri Ivan Fadilla belakangan ini menjadi sorotan publik, usai dibelikan anak tiri nya mobil mewah yang harganya disebut-sebut mencapai miliaran rupiah.
Mungkin masih banyak orang yang belum mengetahui Sarni. Wanita asal Kabupaten Bogor wilayah Bogor Barat ini merupakan istri dari Ivan Fadilla.
Kini Sarni menjadi ibu sambung dari Verrell Bramasta dan Athalla Naufal.
Sarni sendiri merupakan istri kedua Ivan Fadilla setelah cerai dengan Venna Melinda. Usia pernikahan Ivan dan Sarni sendiri suah menginjak tahun ke 7, mereka menikah pada 25 September 2016.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Apa itu Whip Pink? Tabung Whipped Cream yang Disebut 'Laughing Gas' Jika Disalahgunakan
Pilihan
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
Terkini
-
Transisi dari Kerja 9-5 ke Remote Work: Konsultasi Karir untuk Office Workers
-
Siapa Paling Hoki? Ini Daftar 5 Shio Beruntung dan Makmur di 27 Januari 2026
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik untuk Anak-Anak, Main di Luar Jadi Tenang
-
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
-
Belanja Sambil Selamatkan Bumi: Daur Ulang Plastik Jadi Gaya Hidup di Bali
-
3 Skincare PinkRoulette untuk Cerahkan Wajah, Salah Satunya Andalan Lula Lahfah
-
2 Pilihan Lipstik Purbasari yang Tahan Lama, Cocok untuk Sehari-hari
-
3 Menit Paham Tata Cara Hadorot Ziarah Kubur, Bekal Penting Nyekar Ramadan 1447 H
-
Doa Malam Nisfu Syaban Lengkap untuk Ubah Takdir Buruk Jadi Baik
-
7 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Samarkan Flek Hitam dan Kerutan