Suara.com - Kabar Syahrini hamil disambut sukacita oleh para rekan artis dan warganet. Setelah 5 tahun membangun biduk rumah tangga bersama Reino Barack, Syahrini kini tinggal menghitung hari menuju persalinan. Ia siap menyambut kehadiran buah hati pertamanya.
Kehidupan Syahrini sendiri mulai berubah sejak menikahi Reino Barack pada 27 Februari 2019 silam. Usai sering terekspos media, ia kini menjalani hidup jauh dari media bersama suaminya. Bahkan, perempuan yang akrab disapa Incess ini lebih sering mengikuti sang suami bekerja dan tinggal di Singapura.
Namun meski sudah tidak aktif di dunia entertainment, kehidupan Syahrini yang identik dengan kemewahan seolah tak sirna. Sang suami, Reino Barackm bahkan disebut-sebut sanggup menafkahi Syahrini hingga Rp3 miliar per bulan.
Bukan tanpa alasan, sosok Reino memang memiliki banyak gurita bisnis. Lalu, apa saja sumber penghasilan Reino hingga bisa menafkahi sang istri hingga miliaran rupiah per bulan? Simak inilah selengkapnya.
1. Menjabat Wakil Presiden Direktur
Perusahaan keluarga Reino, PT Global Mediacom menjadi salah satu gurita bisnis suami Syahrini itu sejak bertahun-tahun yang lalu.
Ini karena ayah Reino, Rosano Barack menjabat sebagai Presiden Direktur PT Global Mediacom. Sang ayah pun mengangkat Reino sebagai Wakil Presiden Direktur.
Perusahaan ini sendiri tergabung di dalam MNC Group yang memiliki hak penyiaran resmi di Indonesia.
2. Miliki bisnis Rakuten Indonesia
Baca Juga: Berusia 40-an seperti Syahrini, Luna Maya Sudah Lakukan Egg Freezing untuk Persiapan Punya Anak
Tak hanya bergerak di dunia media, Reino juga memiliki bisnis e-commerce bernama Rakuten Indonesia. Bisnis franchise dari Jepang ini telah dijalani Reino sejak tahun 2011 hingga 2016.
Raksasa e-commerce asal Jepang ini juga sempat menjadi e-commerce pelopor di Indonesia.
3. Jabatan CEO MNC Media
Reino juga menjabat sebagai CEO MNC Media dan terlibat dalam pembuatan serial Tokusatsu, serta BIMA Satria Garuda yang merupakan serial asli Indonesia.
Kecintaan Reino dengan superhero Jepang membuatnya memilih untuk mengadaptasi serial Jepang ke superhero asli Indonesia.
4. Bisnis FnB
Berita Terkait
-
Berusia 40-an seperti Syahrini, Luna Maya Sudah Lakukan Egg Freezing untuk Persiapan Punya Anak
-
Beda Kekayaan Syahrini dan Reino Barack, Pantas Adem Ayem Tinggal di Singapura
-
7 Potret Syahrini Pamerkan Baby Bump, Dikecup Mesra Reino Barack
-
Sambut Kelahiran Cucu, Orangtua Dibuat Syok saat Reino Barack Putuskan Menikah dengan Syahrini
-
Girangnya Reino Barack atas Kehamilan Syahrini, Ekspresinya Sampai Begini
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Masakan Lebih Creamy dan Lezat, Rahasianya Ada di Jenis Susu yang Dipilih!
-
Tanggal Merah November 2025 Apakah Ada? Ini Daftar Hari Besar Nasional dan Liburnya
-
Ditangkap dalam OTT KPK, Segini Total Harta Kekayaan Gubernur Riau Abdul Wahid
-
7 Rekomendasi Sepatu Terbaik 2025 untuk Pelari Kaki Lebar dari Brand Lokal hingga Luar
-
Adu Pesona Raisa dan Sabrina Alatas: Diva Pop Vs Chef Muda yang Tengah Jadi Sorotan
-
Gen Z Malaysia Jatuh Cinta pada Indonesia: Rahasia Promosi Wisata yang Tak Terduga!
-
Profil Gubernur Riau Abdul Wahid yang Ditangkap KPK: Latar Belakang, Pendidikan dan Karier Politik
-
Penampakan Future House yang Diduga Disiapkan Hamish Daud dan Sabrina Alatas
-
5 Sunscreen dengan Kandungan Zinc Oxide untuk Samarkan Flek Hitam dan Bekas Jerawat
-
4th IICF 2025 Sukses Pertemukan 12 Negara, "Semarak Nandak Ondel-Ondel Betawi" Pecahkan Rekor MURI