Suara.com - Politisi senior sekaligus kader Partai Gerindra, Fuad Bawazier kini ditunjuk sebagai Komisaris Utama atau Komut BUMN Holding Industri Pertambangan Indonesia (MIND ID).
Jam terbang Fuad Bawazier dalam kariernya sebagai seorang politisi terbilang tinggi dan kapabilitasnya tak diragukan lagi untuk menyandang jabatan tersebut.
Tak cukup di situ, pendidikan Fuad Bawazier terbilang mentereng lantaran ia merupakan tamatan salah satu universitas ternama di Negeri Paman Sam.
Sehingga, tak heran jika Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) memutuskan Fuad Bawazier untuk mengisi lowongan jabatan Komut MIND ID usai Doni Monardo berpulang pada 2023 lalu.
Lantas, seperti apa sosok Fuad Bawazier ini?
Profil Fuad Bawazier: Jabat Menkeu di era Soeharto
Fuad Bawazier merupakan putra kelahiran Tegal, Jawa Tengah yang lahir pada 22 Agustus 1949.
Kendati telah mencapai usia senja, Fuad Bawazier hingga detik ini masih aktif berpolitik. Adapun dalam masa jayanya, Fuad menjabat segudang posisi mentereng di pemerintahan. Ia sempat menjabat sebagai Direktur Jenderal atau Dirjen Pajak di era Orde Baru.
Kinerjanya mendapat perhatian dari Soeharto yang kala itu menjabat sebagai Presiden. Akhirnya, Fuad diangkat menjadi Menteri Keuangan era kabinet Soeharto dengan masa jabatan 16 Maret 1998–21 Mei 1998.
Baca Juga: Prabowo Presiden, Kader Kawakan Gerindra Mulai Bagi-bagi Jabatan Kursi Komisaris BUMN
Ayahanda Mohamad Hekal ini juga sempat melalang buana di berbagai partai besar di Tanah Air.
Awalnya, ia berkiprah di Partai Golkar. Seiring dengan memudarnya kekuatan Golkar di akhir Orde Baru, Fuad akhirnya angkat kaki dari partai berlogo pohon beringin tersebut.
Ia akhirnya berlabuh di Partai Amanat Nasional atau PAN dan sempat mencalonkan diri menjadi Ketua Umum.
Lalu pada 2006, ia memutuskan untuk keluar dari PAN dan akhirnya ikut mendirikan Partai Hanura bersama Wiranto.
Fuad lalu berpindah partai ke Partai Gerindra di bawah komando Prabowo Subianto dan aktif hingga sekarang.
Pendidikan Fuad Bawazier: Lulusan universitas top di Amerika
Berita Terkait
-
Grace Natalie Rangkap Jabatan, Stafsus Jokowi Hingga Komisaris MIND ID
-
Prabowo Presiden, Kader Kawakan Gerindra Mulai Bagi-bagi Jabatan Kursi Komisaris BUMN
-
Jejak Karier Grace Natalie: Mantan Presenter Jadi Politikus, Kini Komisaris BUMN Holding Tambang
-
Dapat 'Jatah' Jabatan Komisaris MIND ID, Grace Natalie Bisa Nikmati Gaji Ratusan Juta per Bulan
-
Dua Kader Gerindra Jadi Komisaris Utama BUMN, Dasco Bantah Bagi-bagi Jabatan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Wanita 35 Tahun ke Atas, Ampuh Hempas Flek Hitam
-
3 Zodiak Ini Bakal Masuk Era Baru yang Penuh Kekuatan Mulai 28 Januari 2026
-
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
-
Puasa Syaban Berapa Hari? Ini Panduannya Berdasarkan Sunnah dan Amalan Rasulullah
-
Puasa Tahun ini Tanggal Berapa? Ini Jadwal Penetapan Bulan Ramadan 2026
-
Lirik dan Link Resmi Download Lagu 'Rukun Sama Teman', Wajib Dinyanyikan saat Upacara
-
5 Rekomendasi Lip Liner untuk Samarkan Bibir Gelap Usia 40 tahun
-
Doa Bulan Syaban, Arab Latin dan Artinya Agar Dapat Ampunan dan Hati Bahagia Saat Ramadan
-
5 Lipstik Satin untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Ampuh Samarkan Garis Halus
-
5 Moisturizer Gel yang Tidak Cocok Buat Kulit Kering