Suara.com - Ada sejumlah puasa sunnah yang dilaksanakan sebelum Hari Raya Idul Adha tiba. Salah satunya adalah Puasa Arafah yang dilaksanakan umat Muslim menjelang Idul Adha.
Namun kapan puasa Arafah tahun ini berlangsung? Kapan pula Hari Raya Idul Adha 2024 tiba? Namun sebelumnya, ketahui lebih dulu lafal niat dan keutamaan dari puasa sunnah ini.
Kapan Idul Adha 2024?
Pemerintah Indonesia telah mengumumkan kalau 1 Dzulhijjah tiba pada 8 Juni 2024 kemarin. Dengan demikian, Hari Raya Idul Adha 2024 akan tiba pada hari Senin, 17 Juni 2024. Lalu simak juga jadwal Puasa Arafah 2024 berlangsung.
Dikutip Suara.com dari laman NU Online, adapun lafal niat puasa Arafah adalah:
نَوَيْتُ صَوْمَ غَدٍ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ يَوْمِ عَرَفَةَ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma ghadin ‘an adâ’i sunnati Arafah lillâhi ta‘âlâ
Artinya: Aku berniat puasa sunnah Arafah esok hari karena Allah swt.
Baca Juga: Apa Nama Puasa Sebelum Idul Adha? Lengkap Kapan Pelaksanaannya
Seperti puasa sunnah lainnya, lafal niat Puasa Arafah dibaca pada malam hari sebelum menjalankan puasa. Namun ada yang terlupa membaca, dapat membaca niat ketika ingat hingga sebelum tergelincirnya matahari sepanjang belum melakukan hal-hal yang bisa membatalkan puasa.
Kewajiban niat di malam hari hanya berlaku untuk puasa wajib. Berikut ini lafal niat puasa sunnah Arafah di siang hari:
نَوَيْتُ صَوْمَ هَذَا اليَوْمِ عَنْ أَدَاءِ سُنَّةِ عَرَفَةَ لِلهِ تَعَالَى
Nawaitu shauma hâdzal yaumi ‘an adâ’i sunnati Arafah lillâhi ta‘âlâ.
Artinya: Aku berniat puasa sunnah Arafah hari ini karena Allah swt.
Keutamaan Puasa Arafah
Berita Terkait
-
Apa Nama Puasa Sebelum Idul Adha? Lengkap Kapan Pelaksanaannya
-
Kapan Puasa Arafah 2024, Penjelasan Lengkap Bacaan Niatnya
-
Cara Membedakan Daging Sapi dan Kambing, Panduan Lengkap untuk Idul Adha 2024
-
5 Syarat Hewan Kurban yang Sah untuk Idul Adha, Jangan Sampai Salah!
-
Cara Menyimpan Daging Kurban di Kulkas Agar Awet, Jangan Biarkan Mubazir
Terpopuler
- 6 HP RAM 8 GB Paling Murah dengan Spesifikasi Gaming, Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Tablet Snapdragon Mulai Rp1 Jutaan, Cocok untuk Pekerja Kantoran
- 7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
- 7 Pilihan Sepatu Lokal Selevel Hoka untuk Lari dan Bergaya, Mulai Rp300 Ribuan
- Besok Bakal Hoki! Ini 6 Shio yang Dapat Keberuntungan pada 13 November 2025
Pilihan
-
Minta Restu Merger, GoTo dan Grab Tawarkan 'Saham Emas' ke Danantara
-
SoftBank Sutradara Merger Dua Musuh Bebuyutan GoTo dan Grab
-
Pertamina Bentuk Satgas Nataru Demi Pastikan Ketersediaan dan Pelayanan BBM
-
Jenderal TNI Muncul di Tengah Konflik Lahan Jusuf Kalla vs GMTD, Apa Perannya?
-
Geger Keraton Solo: Putra PB XIII Dinobatkan Mendadak Jadi PB XIV, Berujung Walkout dan Keributan
Terkini
-
5 Sunscreen untuk Anti Aging di Usia 30-an, Wajah Bebas Flek Hitam dan Kusam
-
5 Rekomendasi Shade Lipstik Timephoria untuk Bibir Hitam: Hasil Halus, Coverage Maksimal
-
Biodata dan Pendidikan Susi Pudjiastuti yang Desak Kapolri Tangkap Gus Elham
-
8 Perawatan Kecantikan untuk Calon Pengantin, Biar Makin Glowing di Hari H
-
5 Rekomendasi Parfum Floral untuk Calon Pengantin: Aromanya Manis, Elegan, dan Romantis
-
'Tor Monitor Ketua' Lagu Siapa? Ini Profil Pencipta dan Lirik Lengkapnya
-
5 Fakta Menarik Roti Sourdough, Bikin Taylor Swift sampai Terobsesi
-
7 Krim Malam Terbaik untuk Menyamarkan Flek Hitam, Cocok buat Usia 40-an
-
Dari Klinik Rumahan ke Rekor Nasional: dr. Ayu Raih Dua MURI Sekaligus di Hari Kesehatan Nasional
-
7 Rekomendasi Sepatu Lokal yang Empuk Buat Jalan Jauh, Mulai Rp300 Ribuan