Suara.com - Pernyataan Anofial Asmid yang protes gelar haji Atta Halilintar tak disebut dalam prosesi lamaran Thariq Halilintar mengundang perhatian publik. Hal ini rupanya berimbas juga pada Atta yang dipanggil haji oleh para wartawan.
Pada sebuah cuplikan wawancara, Atta mengaku dirinya tak ingin dipanggil haji meski sudah melaksanakan ibadah haji.
"Jangan dipanggil mulu saya, di aman aja dipangil Pak Haji disangka saya yang mau dipanggil haji, padahal mah jangan deh, orang jadi suka ngeledek ya udah semoga jadi doa ya," ujar Atta seperti dikutip dari akun TikTok @lovevibes.ah.
Atta juga ditanya soal sang ibu, Longgogeni Faruk yang ngotot menyebut Thariq Halilintar 'Haji' lantaran pernah dibawa berhaji di usia 2 bulan.
Soal pernyataan sang ibu, Atta memaklumi karena kala itu perjuangan berhaji lebih sulit ketimbang sekarang.
"Oh itu becanda mamah saya, enggak papa lah namanya ibu-ibu kan beliau mau jelasin ceritanya gimana kan senang karena dulu mama saya belum kayak sekarang haji bisa ada paket bagus," ungkap suami Aurel Hermansyah itu.
"Jadi dulu kalau engagk salah ada saudara yang kuliah gitu, jalurnya juga fari negara lain jadi aku luat perjuanagan kemarin perjuanagn abwa bayi i tahrq, mungkin mama saya juga kan perjaungan saya bukan materi tapi tenaga, ya mungkin bangga lah," imbuhnya.
Pernyataan Atta Halilintar sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
"Dari 11 bersaudara cuma Atta yang kelihatan positif banget," komentar warganet.
Baca Juga: Geni Faruk Ngotot Nyempil di Tengah Saat Foto Lamaran Thariq dan Aaliyah, Netizen: Umi Ribet
"Betul kata Atta emaknya pengen menceritakan perjuangannya naik haji bawa anak," tulis warganet di kolom komentar.
"Selalu Atta yang nyapu kelakuan ortunya, kasihan," timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Penampakan Rumah Denada yang Mau Dijual, Lokasi Strategis tapi Kondisinya Jadi Perbincangan
- Belajar dari Tragedi Bulan Madu Berujung Maut, Kenali 6 Penyebab Water Heater Rusak dan Bocor
- Prabowo Disebut Ogah Pasang Badan untuk Jokowi Soal Ijazah Palsu, Benarkah?
- 3 Shio Paling Beruntung Pekan Ketiga 13-19 Oktober 2025
- 4 Mobil Listrik Termurah di Indonesia per Oktober 2025: Mulai Rp180 Jutaan
Pilihan
-
Harga Emas Antam Hari Ini Cetak Rekor Tertinggi Pegadaian, Tembus Rp 2.565.000
-
Warisan Utang Proyek Jokowi Bikin Menkeu Purbaya Pusing: Untungnya ke Mereka, Susahnya ke Kita!
-
Tokoh Nasional dan Kader Partai Lain Dikabarkan Gabung PSI, Jokowi: Melihat Masa Depan
-
Proyek Rp65 Triliun Aguan Mendadak Kehilangan Status Strategis, Saham PANI Anjlok 1.100 Poin
-
Pundit Belanda: Patrick Kluivert, Alex Pastoor Cs Gagal Total
Terkini
-
5 Parfum Cewek Lokal yang Awet untuk Olahraga, Wangi Tetap Segar Meski Berkeringat
-
Terpopuler: Anak Setya Novanto Menikah, Gaji Pensiunan PNS Bakal Naik Oktober 2025?
-
Harmoni Manusia dan Alam, Tradisi Sedekah Bumi Jadi Inspirasi Pariwisata Berkelanjutan
-
5 Pilihan Parfum Mykonos Aroma Musk Maskulin Harga di Bawah Rp 100 Ribu
-
Sebut Wasit Ma Ning Hancurkan Impian 270 Juta Masyarakat, Apakah Cristian Gonzales Sudah Pensiun?
-
Rasa Sultan Menu Restoran Dearly Joshua Pacar Ari Lasso: Nasi Campur Seporsi Rp80 Ribu?
-
Mengenal Teknologi Hyper-Bond Wonderskin untuk Tampilan yang Menyatu di Kulit
-
Rahasia Kawah Ijen Terungkap: Panduan Lengkap 2025 untuk Pengalaman Terbaik dan Teraman
-
Mitos Selasa Kliwon, Benarkah Keramat? Sara Wijayanto Gelar Ritual Khusus di Hari Itu
-
7 Sunscreen SPF 50 Terbaik untuk Flek Hitam Sekaligus Bikin Wajah Cerah