Suara.com - Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid tak lama lagi akan menyusul Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang menjadi pasangan suami dan istri sejak Maret 2021 silam.
Sejoli itu baru saja menggelar acara lamaran yang dihadiri dua keluarga besar pada Minggu (23/6/2024) di The Manor Andara, Depok, Jawa Barat.
Sebelumnya, Thariq Halilintar secara pribadi telah melamar Aaliyah Massaid di Toscana Valley Khao Ya yang merupakan salah satu destinasi wisata di Thailand.
Sehubung dengan Thariq Halilintar yang kembali melamar Aaliyah Massaid, banyak netizen yang membandingkan acara lamaran Thariq Halilintar dan Atta Halilintar.
Salah satu yang dibandingkan adalah cincin yang diberikan Atta Halilintar dan Thariq Halilintar saat melamar Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid.
Atta Lamar Aurel Pakai Cincin Rp80 Juta
Atta Halilintar melamar Aurel Hermansyah pada Maret 2021 silam di sebuah kapal pinisi mewah. Harga sewa kapal ini disebut-sebut menembus puluhan juta rupiah.
Tak hanya melamar pujaan hati di kapal mewah, anak sulung Geni Faruk ini diketahui memberi cincin belian berwarna ungu yang harganya fantastis untuk melamar Aurel Hermansyah.
Atta Halilintar diketahui memberikan cincin berlapis emas 18 karat dan dihiasi 50 butir belian seharga Rp87,5 juta saat melamar putri pertama Anang Hermansyah tersebut.
Baca Juga: Beda Seserahan Lamaran Atta Halilintar vs Thariq Halilintar, Jomplang Banget Isinya?
Sempat tersiar kabar jika cincin tersebut adalah hasil endorsement, tapi Atta Halilintar membantah hal tersebut ketika menjadi bintang tamu di sebuah acara televisi.
"Ya belilah. Alhamdulillah bukan endorse sih," terang Atta.
"Maunya sih. Tapi ya enggaklah masa cincin endorse," imbuhnya.
Thariq Lamar Aaliyah Pakai Cincin Rp24 Juta
Thariq Halilintar pertama kali melamar Aaliyah Massaid secara pribadi di salah satu objek wisata di Thailand, yaitu Toscana Valley Khao Ya pada Rabu (15/5/2024).
Menurut informasi yang beredar luas, adik Atta Halilintar ini diketahui melamar Aaliyah Massaid menggunakan cincin dari Adelle Jewellery tipe Rose D’Amour Bloomica Ring.
Berita Terkait
-
Beda Seserahan Lamaran Atta Halilintar vs Thariq Halilintar, Jomplang Banget Isinya?
-
Heboh! Ibunda Thariq Halilintar Sebut Anaknya Sudah Haji Sejak Balita, Netizen: Puji Terselamatkan
-
Anak Bungsunya Dilamar, Reza Artamevia Bongkar Tabiat Thariq Halilintar: Percaya Diri, tapi...
-
OTW Hidupi Aaliyah, Penghasilan Thariq Halilintar Sanggup Saingi Atta yang Kasih Nafkah 3 Digit ke Aurel?
-
Beda Persepsi? MC Lamaran Thariq Halilintar Bongkar Kronologi Lengkap Soal Komentar Gelar Haji
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!