Suara.com - Penampilan Aaliyah Massaid di acara lamaran yang digelar pada Minggu (23/6/2024) lalu masih hangat menjadi perbincangan hingga saat ini.
Calon istri Thariq Halilintar itu tampil cantik dengan busana kebaya berwarna biru muda yang dipadukan dengan kain batik bermotif Parang.
Penampilan Aaliyah Massaid tampak semakin menawan berkat tatanan rambut sanggul, riasan yang tak begitu menor, hingga perhiasan yang dikenakannya.
Seperti diketahui, tak hanya mengenakan cincin bertabur berlian, Aaliyah Masssaid juga mengenakan kalung berlian pemberian dari calon suami di acara lamaran.
Berikut adalah beberapa koleksi perhiasan milik Aaliyah Massaid yang berhasil dirangkum Suara.com.
1. Cincin Ratusan Juta Rupiah
Aaliyah Massaid memiliki cincin yang harganya mencapai ratusan juta rupiah. Cincin ini didapat wanita kelahiran 2002 itu saat dilamar Thariq Halilintar.
Cincin tersebut diketahui merupakan koleksi dari toko perhiasan Adelle Jewellery, yaitu Adelle's Classic Ring yang harganya ditaksir Rp258 juta.
Menurut keterangan pihak Adelle Jewellery, cincin Aaliyah Massaid ini dibuat dengan emas seberat 3,52 gram dan dihiasi 1 oval diamond 1,040 ct D/VVS2.
Cincin Aaliyah Massaid ini berhasil membuat Maia Estianty terkagum saat melihatnya. Hal ini tampak saat keduanya bertemu di acara ulang tahun El Rumi ke-25.
"Cincinnya bok," kata Maia terkagum ketika melihat cincin di jari manis Aaliyah.
2. Kalung Puluhan Juta Rupiah
Aaliyah Massaid mengenakan kalung pemberian Thariq Halilintar ketika acara lamaran. Kalung ini merupakan koleksi dari toko perhiasan Adelle Jewellery.
Kalung tersebut memiliki desain yang sederhana, tapi tetap tampak mewah berkat kilau berlian. Diketahui, kalung ini adalah koleksi dari Beatrice Pendant.
Hingga saat ini belum diketahui secara pasti berapa harga kalung tersebut, akan tetapi kemungkinan berada di kisaran Rp7 juta hingga Rp17 juta.
Berita Terkait
-
Thariq Halilintar Dituding Tak Paham Agama Gegara Kasih Aaliyah Massaid Sajadah Saat Seserahan, Salahkah?
-
Ingin Punya Target Hafalan Al Quran Usai Nikahi Aaliyah Massaid, Thariq Halilintar Banjir Pujian
-
Thariq Halilintar Goda Aaliyah Massaid yang sedang Diet, Berapa Penurunan Berat Badan yang Sehat?
-
Bukan Cuma Soal Haji, Posisi Geni Faruk di Foto Lamaran Thariq Halilintar-Aaliyah Massaid Juga Bikin Netizen Gagal Paham
-
Bangga Keanu Massaid Sekolah Bola di Barcelona, Begini Harapan Aaliyah Massaid
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
16 Januari 2026 Libur Apa? Ini Penjelasan Resmi Berdasarkan SKB 3 Menteri
-
Belajar dari Kisah Aurelie Moeremans, 7 Alasan Psikologis Korban Child Gromming Tak Bisa Melawan
-
Contoh Susunan Acara Isra Miraj 2026 yang Praktis dan Menarik unuk Berbagai Tempat
-
Contoh Surat Undangan Isra Miraj 1447 H, Lengkap untuk Sekolah Masjid dan Warga
-
5 Cushion dengan Coverage Tinggi untuk Samarkan Flek Hitam Usia 45 Tahun
-
Siapa Kelly, Milo, Tom dan Zane di Broken Strings Aurelie Moeremans, Ada yang Kena Karma?
-
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
-
Rekam Jejak Kak Seto yang Ikut Terseret Isu Child Grooming Aurelie Moeremans
-
Kalahkan 24 Negara! Ini Deretan Inovasi Pelajar Indonesia yang Borong Medali Emas di Ajang Bergengsi
-
Apa Sunscreen Wardah untuk Flek Hitam? Ini 4 Pilihan Terbaik untuk Lindungi Wajah