Suara.com - Aaliyah Massaid menjadi salah satu saksi ketika Azriel Hermansyah melamar Sarah Menzel pada Kamis (27/6/2024). Penampilan calon istri Thariq Halilintar di momen tersebut pun tak luput dari sorotan.
Melansir dari unggahan YouTube The Hermansyah A6 pada Jumat (28/6/2024), Aaliyah Massaid terlihat datang dengan pakaian simpel. Ia mengenakan kemeja dan celana hitam. Rambutnya pun hanya digerai.
Aaliyah Massaid juga terlihat membawa tas branded yang berwarna senada dengan pakaiannya. Ketika ditelusuri, tas yang dibawa calon menantu Geni Faruk itu adalah tas bermerek Goyard.
Tas tersebut merupakan salah satu koleksi tote bags dari Goyard berjenis Anjou Mini Bag yang harganya ditaksir mencapai Rp41,5 juta, dilansir dari laman viola.id.
Sebagai informasi, Azriel Hermansyah resmi melamar sang kekasih pada saat sedang merayakan ulang tahun ke-24. Acara ini hanya dihadiri oleh anggota keluarga inti, tak terkecuali Kris Dayanti.
Kris Dayanti hadir bersama Raul Lemos, Amora Lemos, dan Kelen Lemos. Ibu kandung Azriel Hermansyah ini mengaku bergitu terkejut sekaligus berbahagia ketika sang putra melamar sang kekasih.
"Surprise. Kita mau surprise-in, tapi malah ter-surprise," kata Kris Dayanti.
Tak jauh berbeda dengan Kris Dayanti, Ashanty juga merasakan senang sekaligus terharu ketika menyaksikan putra tirinya melamar Sarah Menzel.
"Happy banget. Aku juga senang semuanya bisa datang, terima kasih. Buat Ziel sama Sarah semoga lancar," ujar Ashanty.
Ashanty turut membeberkan apabila acara lamaran Azriel Hermansyah sudah direncanakan sejak keluarga menunaikan ibadah umrah bersama keluarga.
"Sebenarnya aku juga udah bilang kan, bahwa rencana ini udah dari pas umrah kemarin, dan alhamdulillah bisa terealisasi hari ini, dan akhirnya Sarah juga menerima," ungkap Ashanty.
Berita Terkait
-
Azriel Hermansyah Lamar Sarah Menzel, Warganet Salfok Sama Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar: Selalu Ada, Ya?
-
Cara Jalan Aaliyah Massaid Saat Cek Rumah Baru Jadi Omongan, Ternyata Sambil Lakukan Ini
-
8 Potret Calon Rumah Aaliyah Massaid dari Thariq Halilintar, Fasilitas dan Dekorasinya Mewah Banget
-
Tak Datang di Lamaran Aaliyah Massaid, Zahwa Rezi Massaid Kuliah Dimana?
-
Tangis Pilu Aaliyah Massaid Kecil Rindukan Reza Artamevia, Angelina Sondakh: Aku Janji...
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
5 Fakta Menarik Tas Kulit yang Dipakai PM Jepang Sanae Takaichi, Pesanan Langsung Melonjak
-
5 Rekomendasi Sunscreen Gel SPF 50 Terbaik, Cocok untuk Tipe Kulit Berminyak
-
5 Rekomendasi Energy Gel Terbaik di Indomaret untuk Lari, Murah Meriah!
-
Satu dari Tiga Pemimpin Bisnis Global Adalah Perempuan, Tapi Modal Masih Jadi Kendala
-
Dari Barat ke Timur, Sorong Kedatangan Toko Retail yang Hadirkan Pengalaman Belanja Seru
-
Jelang Akhir Tahun, Lonjakan Pengiriman Paket Bikin Banyak yang Lupa Soal Ini
-
7 Fakta Kereta Rata Pralaya, Pusaka Kraton Solo untuk Pemakaman Pakubuwono XIII
-
7 Rekomendasi Warna Lipstik Pigmented untuk Kulit Sawo Matang, Mulai Rp50 Ribuan
-
5 Rekomendasi Sunscreen Azarine Mengandung Vitamin C untuk Kulit Remaja Berjerawat
-
Urutan Skincare Cowok Remaja hingga Dewasa Muda Biar Wajah Cerah: Ini Rekomendasinya