Suara.com - Cerita Thariq Halilintar yang sudah berangkat haji saat usia dua bulan sedang ramai menjadi gunjingan. Cerita ini pertama kali diungkap Geni Faruk di acara lamaran sang putra dengan Aaliyah Massaid.
"Tadi sebut-sebut haji jadi ingat, ini Thariq ini juga haji. Jadi waktu umur 2 bulan sudah naik haji sama kita. Jadi baru selesai nifas terus pergi haji," ujar Geni Faruk.
Usai menceritakan hal tersebut, Geni Faruk dan Thariq Halilintar menuai banyak komentar kurang menyenangkan dari publik. Istri Anofial Asmid itu pun akhirnya meluruskan hal tersebut.
Geni Faruk menyebut jika dirinya hanya bercanda saat menceritakan pengalaman Thariq Halilintar sudah berhaji sejak usia 2 bulan. Sayang, publik sudah terlanjur dibuat kesal akan hal tersebut.
"Itu memang totally bercanda, karena itu kita merasa udah kaya akrab," kata Geni Faruk.
Ivan Gunawan sebagai publik figur bahkan juga ikut merasa tergangu dengan hal tersebut. Pasalnya, banyak netizen yang menuliskan komentar soal Thariq Halilintar sudah haji di unggahan media sosialnya.
"Habis di setiap komenan gue ada itu, gue kesel," ucap Ivan Gunawan.
Berbeda dengan Ivan Gunawan yang kesal, Denny Sumargo tampak lebih santai meskipun unggahan media sosialnya dipenuhi dengan komentar soal Thariq Halilintar yang sudah berhaji saat usia 2 bulan.
Komentar itu dilontarkan Denny Sumargo saat membuat konten YouTube bersama Thariq Halilintar belum lama ini. Suami Olivia Allan itu tampaknya masih belum terganggu dengan hal tersebut.
Baca Juga: Thariq Halilintar Ungkap Sempat Jauh dari Tuhan, Netizen Kecewa Singgung Soal Keluarga Fuji
"Saking lucunya, di kolom komentar gue ya, enggak ada urusannya sama lo, ramai banget," kata Denny Sumargo.
Berita Terkait
-
Thariq Halilintar Ungkap Sempat Jauh dari Tuhan, Netizen Kecewa Singgung Soal Keluarga Fuji
-
Nasihat Pernikahan Denny Sumargo ke Thariq Halilintar, Publik: Ngena Banget!
-
Cerita Thariq Halilintar Lamar Aaliyah Massaid Ngaku Terinspirasi dari Drakor Queen of Tears!
-
Perjalanan Spiritual Ivan Gunawan, Pantas Kesal Dengar Thariq Halilintar Naik Haji Umur 2 Bulan
-
Balasan Berkelas! Di-bully Soal Haji, Thariq Halilintar Malah Beri Hadiah Umroh Gratis Untuk Netizen!
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Pinkflash Kosmetik Dari Mana? Ternyata Jual Kosmetik dengan Zat Berbahaya
-
5 Rekomendasi Serum Niacinamide untuk Mengecilkan Pori-pori, Aman bagi Pemula
-
10 Twibbon Hari Ayah: Langsung Download, Bisa Dipakai Bersama Keluarga
-
5 Cushion Lokal High Coverage Bisa Samarkan Flek Hitam, Cocok untuk Makeup Harian
-
5 Rekomendasi Bodylotion Cocok Dipakai untuk Upacara Hari Pahlawan
-
AI Buka Babak Baru Pariwisata Global: Agentic Tourism Siap Ubah Cara Dunia Bepergian
-
5 Rekomendasi Lipstik Wardah untuk Bibir Gelap: Warna Natural, Harga Mulai Rp40 Ribuan
-
Tapak Suci SMK Skill Village Islamic School Sabet Prestasi di Banten Pencak Silat Competition 2025
-
13 Ide Kostum Hari Pahlawan 2025, Dari Soekarno hingga Gundala Putra Petir
-
5 Pelembap Mengandung Vitamin C Bagi yang Ingin Hempas Flek Hitam, Bikin Wajah Cerah