Suara.com - Sosok Della Sabrina, istri Irfan Hakim dianggap berbeda dengan istri pesohor lain. Salah satunya karena Della tak suka pamer barang mewah, seperti tas branded.
Padahal latar belakang Della Sabrina terbilang mentereng. Selain berstatus sebagai istri artis top, wanita berhijab itu adalah putri semata wayang dari eks Panglima Kodam (Pangdam) VII Wirabuana, Mayjen TNI Arief Budi Sampurno.
Kehidupan Della Sabrina tentunya serba berkecukupan. Namun, dirinya dipandang sebagai wanita sederhana karena tak menonjolkan kemewahan.
Ibu lima anak tersebut juga tak bergabung dengan circle artis meski sang suami terjun ke dunia itu. Sosoknya cukup aktif di media sosial, namun postingannya di Instagram lebih banyak tentang dakwah dan nak-anaknya.
Menariknya, baru-baru ini Irfan Hakim mengajak Della Sabrina untuk liburan ke Afrika usai merayakan ulang tahun pernikahan ke-17.
Selama di Afrika, Irfan Hakim dan sang istri melakoni petulangan seru. Mereka menikmati padang savana hingga mengunjungi Hwange National Park di Zimbabwe.
Di sela momen liburan, penampilan Irfan Hakim dan istrinya menarik perhatian. Ada momen ketika keduanya naik helikopter dengan outfit serasi warna putih.
Kala itu, Della Sabrina kedapatan membawa tas bermerek dari rumah mode ternama asal Prancis, Louis Vuitton (LV). Tas itu diletakkan di bawah bangku saat mereka terbang.
Usut punya usut, tas tersebut adalah Louis Vuitton Retiro PM Monogram Leather Satchel Shoulder Bag Handbag Purse. Di situs e-Bay, tas serupa dibanderol Rp22 jutaan rupiah.
Baca Juga: Rayakan Hari Jadi Pernikahan ke-17, Irfan Hakim Bongkar Sifat Asli Istri
Tak pelak potret Della Sabrina saat membawa tas mewahnya mencuri atensi karena langka terlihat.
Berita Terkait
-
Cuma Gegara Video Ini, Asila Maisa Dibandingkan dengan Anak Irfan Hakim yang Disebut Lebih Sopan
-
17 Tahun Nikah dengan Irfan Hakim, Sifat Asli Della Sabrina Dibongkar Suami
-
Ucapan Terima Kasih Irfan Hakim ke Istri Curi Perhatian: Jangan Lelah Bergandengan Tangan Sayang
-
Dianggap Beda dari Istri Artis Lain, Intip Pendidikan Della Sabrina Istri Irfan Hakim
-
Mirip Punya Gibran Rakabuming, Jam Tangan Irfan Hakim di Ultah Pernikahan Ditaksir Rp205 Juta
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Pemerintah Mau 'Bebaskan' Reynhard Sinaga, Predator Seksual Terkejam di Sejarah Inggris
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
Terkini
-
7 Body Mist dengan Wangi Paling Tahan Lama untuk Anak Sekolah, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
5 Moisturizer Terbaik untuk Kulit Kering dan Mencerahkan, Bye Wajah Kusam!
-
7 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki Terbaik Budget Pekerja yang Naik Kendaraan Umum
-
Parfum Dupe Apakah Sama dengan Parfum KW? Ini 5 Pilihan yang Murah dan Wanginya Mewah
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung Panthenol untuk Perbaiki Skin Barrier Usia 40 Tahun ke Atas
-
Google Doodle Hari Ayah 2025, Simbol Cinta dan Peran Ayah dalam Tumbuh Kembang Anak
-
25 Ucapan Hari Ayah untuk Suami yang Menyentuh Hati dan Penuh Makna
-
Kumpulan Doa Menyentuh Hati untuk Ayah di Hari Ayah Nasional 12 November 2025
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan