Suara.com - Kabar tidak sedap menerpa rumah tangga Kimberly Ryder dan suaminya, Edward Akbar. Kimberly Ryder memutuskan untuk menggugat cerai Edwar Akbar ke Pengadilan Agama Jakarta Pusat pada Jumat (12/7/2024). Gugatan cerai itu terdaftar dengan nomor perkara 916/Pdt.G/2024/PA.JP.
Kabar perceraian ini cukup mengejutkan banyak pihak. Pasalnya, rumah tangga keduanya diketahui adem ayem dan tidak pernah diterpa gosip miring.
Bagaimana kisah perjalanan cinta Kimberly dan Edward hingga berujung perceraian?
Kimberly Ryder dan Edward Akbar pertama kali bertemu di salah satu lokasi syuting pada 2013 silam.
Edward Akbar mulai tertarik dengan Kimberly karena istrinya itu rajin salat subuh. Faktor itulah yang menjadi alasan Edward mengagumi Kimberly Ryder dan mantap menjalin hubungan dengannya.
Keduanya resmi berpacaran pada 2016. Namun, Kimberly dan Edward sempat menjalani hubungan jarak jauh alias LDR karena Kimberly harus melanjutkan pendidikan S2 di London.
Mereka menikah pada 26 Agustus 2018. Satu tahun kemudian, mereka dikaruniai anak laki-laki bernama Rayden Starlight Akbar. Pada 2020 lalu, Kimberly melahirkan anak kedua, Aisyah Moonlight Akbar.
Hingga saat ini, tidak diketahui alasan sang aktris menggugat cerai Edward Akbar. Humas Pengadilan Agama Jakarta Pusat, Wawan Iskandar mengatakan pihaknya tidak bisa menjelaskan alasan gugatan cerai tersebut.
Sidang cerai perdana mereka dijadwalkan digelar pada 24 Agustus 2024. Dalam gugatannya, Kimberly Ryder tidak hanya untuk perceraian. Ia juga meminta hak asuh atas dua anaknya, Rayden dan Aisyah.
Baca Juga: Kimberly Ryder Gugat Cerai Edward Akbar, Publik Syok Pertanyakan Penyebab Dibaliknya
Berita Terkait
-
Edward Akbar Berusaha Bujuk Kimberly Ryder, Natasha Ryder Murka: Cari Apa Sih?
-
Kimberly Ryder Gugat Cerai Edward Akbar, Publik Syok Pertanyakan Penyebab Dibaliknya
-
Kimberly Ryder Diduga Gugat Cerai Edward Akbar karena Materi
-
Natasha Ryder Sindir Edward Akbar: Jangan Coba-Coba Bikin Drama sama Kakak Gue
-
Digugat Cerai, Edward Akbar Kirim Pesan untuk Kimberly Ryder: Istighfar Ma
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
5 Zodiak Paling Banyak Disukai Pria, Diam-Diam Punya Energi dan Aura yang Magnetis
-
Mimpi Malam Curi Perhatian! Hariyadin Buktikan Creator Lokal Bisa Tembus Industri Musik Global
-
4 Ciri-Ciri Sepatu New Balance Palsu, Jangan Sampai Pengen Stylish Malah Jadi Mimpi Buruk!
-
Arti We Should All Be Feminists, Pesan di Kaus Andika Kangen Band yang Gemparkan Synchronize Fest
-
Silsilah Keluarga Syifa Hadju yang Dilamar El Rumi, Keturunan Siapa?
-
4 Rekomendasi Parfum Wanita Tahan Lama dan Murah, Rahasia Wangi Mewah Tanpa Bikin Bokek
-
Cara Menghilangkan Bau Sepatu dengan Bubuk Kopi, Praktis tanpa Perlu ke Tempat Cuci
-
Keriput hingga Flek Hitam Jokowi dan Iriana Jadi Sorotan, Ini 7 Rekomendasi Sunscreen Usia 60-an
-
Beda Lamaran El Rumi dan Al Ghazali di Eropa, Mana yang Paling Romantis?
-
6 Fakta Keluarga Bravy Vconk, Ibunya Tak Bisa Lihat Langsung Anak Lamar Erika Carlina