Suara.com - Perayaan kemerdekaan di tanggal 17 Agustus tinggal menghitung. Ada banyak cara yang bisa Anda lakukan untuk merayakan 17 Agustus, salah satunya adalah memiliki pakaian dengan style hitam putih.
Selama ini, pakaian merah putih memang identik dengan perayaan kemerdekaan karena ini adalah warna bendera Indonesia. Perpaduan merah putih pun memberikan kesan pemberani sekaligus suci.
Ideo outfit 17 Agustus
Tenang, tak perlu khawatir terlihat seperti siswa SD negeri, outfit merah putih tetap bisa di style sehingga membuat OOTD Anda semakin menarik.
Pilih motif batik
Bagi Anda yang tidak suka warna polos,cobalah untuk memilih batik dengan warna merah putih seperti apa yang dilakukan oleh Cinta Laura.
Batik sebagai salah satu kekayaan seni di Indonesia akan sangat cocok untuk menyemarakkan kemerdekaan. Supaya lebih cantik, pilih potongan baju batik sesuai selera Anda.
Dress
Ketika membicarakan style berpakaian, kurang rasanya tanpa melibatkan Andien. Tetap dengan pakem style-nya yang chic, Andien terlihat memesona dengan dress gombrong warna merahnya.
Supaya dress Anda tidak menyentuh tanah, tambahkan high heels atau sepatu dengan sol tinggi.
Tetap casual dengan jeans
Tak suka dengan penampilan formal? Coba intip cara Hannah Al Rasyid styling pakaian bertema merah putih ini.
Baca Juga: 15 Ucapan HUT Kemerdekaan RI ke-79 Untuk Grup Whatsapp atau Story Instagram
Alih-alih dress atau kemeja, Hannah memilih blouse yang ia memasukkan ke dalam boyfriend jeans, terlihat sangat kekinian bukan?
Padukan hijab dengan kemeja
Ide outfit 17 Agustus tema merah putih lainnya datang dari Dian Pelangi. Tak perlu ribet membeli baju baru, cukup kenakan atasan berwarna merah lalu padukan dengan kerudung putih.
Jika ingin terlihat lebih meriah, coba tambahkan scarf motif di pundak. Selain itu, Anda juga bisa menambahkan motif dari tas seperti halnya Dian Pelangi.
Pakaian Renang
Ingin merayakan kemerdekaan sambil bersantai? Coba intim ide pakaian dari pasangan Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara ini.
Dalam momen kemerdekaan, mereka memilih merayakannya dengan pakaian renang bernuansa merah putih.
Demikian informasi mengenai outfit 17 Agustus tema merah putih supaya tetap stylish, mana yang palng sesuai dengan selera Anda? Supata semakin memesona, cobalah mengajak teman, keluarga, tau rekan kerja menggunakan pakaian serupa.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Sepatu New Balance Diskon 70 Persen di Sports Station, Mulai Rp100 Ribuan
- Petugas Haji Dibayar Berapa? Ini Kisaran Gaji dan Jadwal Rekrutmen 2026
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Mobil Bekas Selevel Innova Budget Rp60 Jutaan untuk Keluarga Besar
- 5 Shio Paling Beruntung Besok 25 November 2025, Cuan Mengalir Deras
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Diminta Jangan Banyak Omon-omon, Janji Tak Tercapai Bisa Jadi Bumerang
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
Terkini
-
5 Makanan Sehari-hari yang Bantu Samarkan Kerutan, Mudah Ditemukan di Dapur!
-
5 Tas Mirip Goyard Versi Low Budget, Stylish dan Fleksibel untuk Berbagai Acara
-
Kekerasan Terus Meningkat, Ini Cara Pemerintah Lindungi Anak dan Perempuan
-
Modal Rp1.000 Bisa Bawa Pulang Minyak Goreng 1 Liter, Cek Cara Klaim Promo Shopee di Sini!
-
Cara Bikin Masker Buatan Sendiri dengan 7 Bahan Dapur: Cantik Alami, Kulit Cerah dan Berseri
-
5 Parfum Aroma Kasturi Paling Halus, Konon Wangi Favorit Nabi Muhammad
-
8 Cara Lapor Penipuan Online untuk Selamatkan Uang Di Zaman Sekarang
-
5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Harga Rp200 Ribuan Enak Buat Jalan Seharian
-
Tak Hanya Pakai Skincare, Ini 5 Cara Efektif Mengatasi Kulit Belang
-
Beda Biaya Haji 2026 Tiap Embarkasi di Seluruh Indonesia, Cek Rincian Nominalnya