Suara.com - Clarissa Tanoesoedibjo, anak keempat Hary Tanoesoedibjo, baru-baru ini melangsungkan pernikahan dengan Anthony Tjipto pada Sabtu (24/8/2024). Siapa Anthony Tjipto? Seperti apa sosok dan potretnya?
Pasangan tersebut menggelar acara pernikahan mewah di California, Amerika Serikat. Acara pernikahan Anthony Tjipto dan Clarissa Tanoesoedibjo tersebut digelar secara outdoor di sebuah villa mewah di kawasan Beverly Hills.
Momen pernikahan Clarissa Tanoe dan Anthony banyak beredar di media sosial dan mengundang decak kagum. Banyak yang penasaran dengan sosok Anthony Tjipto yang pastinya bukan orang sembarangan karena bisa mempersunting Clarissa Tanoesoedibjo.
Lalu, siapa sebenarnya sosok Anthony Tjipto dan bagaimana latar belakangnya?
Pengusaha Muda yang Sukses
Anthony Tjipto ramai menjadi perbincangan lantaran kini menjadi menantu salah satu konglomerat di Indonesia, Hary Tanoesoedibjo.
Anthony merupakan pengusaha muda sukses yang berasal dari keluarga kaya. Ia menggeluti bidang usaha teknologi blockchain dan WAGMI media.
Mengutip dari berbagai sumber, Anthony merupakan Vice President Indonesia Crypto Consumer Association dan Investor Crypto. Ia meraup miliaran rupiah dalam trading crypto.
Anthony mulai menggeluti dunia investasi sejak tahun 2016, khususnya investasi saham. Jalan kesuksesannya terbuka lewat trading crypto.
Berkat keahliannya di bidang tersebut, pria berusia 31 tahun ini sering diundang sebagai pemateri dalam kelas dan seminar tentang investasi crypto.
Baca Juga: Beda Kelas dengan Erina Gudono, Jessica Mila Naik Jet Pribadi yang Sama Tapi ...
Keponakan dari Konglomerat Ternama
Diketahui bahwa Anthony Tjipto merupakan keponakan Haryanto Tjiptodiharjo, pemilik sekaligus direktur PT Impack Pratama Industri Tbk.
Haryanto Tjiptodiharjo dikenal sebagai pengusaha tajir yang dikenal luas oleh pengusaha-pengusaha di tanah air. Ia juga tercatat sebagai orang terkaya ke-45 di Indonesia dengan jumlah kekayaan sebesar Rp14,8 triliun.
Anthony sehari-hari memanggil Haryanto dengan sebutan "ShuShu", yang dalam bahasa Mandarin berarti paman (adik laki-laki ayah).
Latar belakang keluarga yang mentereng tersebut merupakan salah satu modal Anthony untuk meminang Clarissa Tanoesoedibjo.
Pernikahan Mewah Anthony Tjipto dan Clarissa Tanoesoedibjo
Sebelum menggelar pernikahan pada 24 Agustus lalu, Anthony terlebih dahulu melamar Clarissa di Malibu, California, Amerika Serikat pada April 2023.
Setelah Clarissa menerima lamaran tersebut, keduanya melangsungkan pernikahan mewah yang dihadiri oleh keluarga dan teman dekat mereka.
Berita Terkait
-
Beda Kelas dengan Erina Gudono, Jessica Mila Naik Jet Pribadi yang Sama Tapi ...
-
Nasib Apes Hary Tanoe, Istri Dan 5 Anaknya Gagal ke Senayan Karena Hal Ini
-
Meski Kaya Raya, Hary Tanoe, Istri dan 5 Anaknya Gagal Ke Senanyan
-
Clarissa Tanoesoedibjo Disebut Tak Akan Korupsi Jika Lolos Pemilu, Warganet Sinis
-
Hadirkan Romansa Anak Muda yang Penuh Kejutan, Vision+ Resmi Rilis Serial TV Love Cinema
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Harga Emas di Palembang Nyaris Rp17 Juta per Suku, Warga Menunda Membeli
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
Terkini
-
Resep Es Gabus yang Viral: Jajanan Jadul yang Kembali Hits
-
Ciri-Ciri Cowok Love Bombing, Belajar dari Kisah Cinta Gisella Anastasia
-
Ikrar Pelajar Indonesia Dibaca setelah Apa? Ini Susunan Upacara Bendera 2026
-
5 Sabun Muka Batangan Ampuh Hempas Jerawat, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
Aplikasi Buy Now Paylater Bukan Sekadar Tren Tapi Kebutuhan
-
Apa Saja Bahan Bikin Es Gabus? Viral Pedagang di Kemayoran Disebut Jualan Pakai Spons
-
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
-
5 Rekomendasi Sabun Muka Indomaret untuk Atasi Flek Hitam, Cuman Rp20 Ribuan
-
6 Promo Minyak Goreng Alfamart Penyelamat Dompet, Tropical 1,5L Cuma Rp29.900
-
5 Alasan Kenapa Disebut Es Gabus, Jajanan Milenial Mirip Spons yang Terancam Punah