Suara.com - Wali Kota Medan, Bobby Nasution tengah menjadi bulan-bulanan warganet usai kontroversi naik private jet. Bobby bahkan dilaporkan ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI terkait naik tunggangan super mewah itu.
Dalam hal ini, Bobby menyebut ahwa dirinya naik pesawat milik pengusaha Medan. Di tengah kemelut private jet, Bobby Nasution malah mengajak warga Medan untuk menonton pertandingan Timnas Indonesia vs Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
"Nanti malam, ayok kita nobar Timnas kesayangan kita di Jalan Imam Bonjol, Kecamatan Medan Petisah, tepatnya di depan Kantor DPRD Medan/Sumut," tulis Bobby seperti dikutip dari akun X miliknya, Selasa (10/9/2024).
"Ini kan yang kelen tunggu-tunggu? Ayokla ramekan, apalagi," imbuhnya.
Suami Kahiyang Ayu itu juga membagikan poster untuk nonton bareng tersebut. Unggahan Bobby sontak mengundang berbagai respons dari warganet.
Tak sedikit warganet yang malah menyinggung kontroversi private jet Bobby Nasution.
"Udah klarifikasi belum dia," komentar warganet.
"KPK tuh di ajak nobar sama pak walikota Medan," imbuh warganet lain.
"Tuh sekalian nonton bareng minta klarifikasi. Ada ga mental kalian @KPK_RI?" tulis warganet di kolom komentar.
Baca Juga: Cek Fakta: Tangkap Kaesang, Prabowo Tegas Berantas Korupsi
"Penonton dari luar medan kena biaya berlangganan parkir tidak? Kalau bawa jet private parkirnya di mana?" timpal lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
-
5 Body Lotion Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Jadi Kenyal dan Sehat Terawat
-
5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
-
Bikin Cuan Ngalir Terus, Ini 7 Tanaman Hias Pembawa Keberuntungan untuk Dekorasi Rumah
-
16 Januari 2026 Libur Isra Miraj, Ini Amalan yang Bisa Dilakukan Umat Islam
-
4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
-
Bukan Buka Luka Lama, Psikolog Ungkap Pentingnya Aurelie Moeremans Tulis Pengalaman Traumatiknya
-
Viral Kisah Pilu Aurelie Moeremans, Ini Ciri Pelaku Child Grooming yang Perlu Diwaspadai
-
5 Sepatu Lari Terpopuler di Strava 2025: Desain Menarik, Ada Merek Lokal Murah
-
5 Rekomendasi Krim yang Efektif Samarkan Selulit, Kulit Auto Kencang dan Awet Muda