Suara.com - Baim Wong membantah dirinya merupakan seorang suami yang pelit. Hal ini ia utarakan saat konferensi pers tentang perceraiannya. Tapi warganet kemudian melihat sisi lain gaya berpakaian anak-anak Baim dan Paula Verhoeven yang terkesan terlalu sederhana.
Meski merupakan pasangan suami istri selebriti yang ppunya pundi-pundi uang dari berbagai sumber, namun Baim Wong dan Paula Verhoeven menjadi sorotan netizen karena gaya pakaian anak-anaknya.
Kenzo dan Kiano, dua putra Baim dan Paula, menjadi perbincangan netizen karena beberapa kali tampil dengan kaos melar.
Momen-momen tersebut dikompilasikan oleh seorang warganet TikTok yang menyoroti leher kaos anak Baim dan Paula Verhoeven yang sudah mulai melar dan kaos yang kisut namun masih tetap dipakai.
Meski beberapa bajunya merupakan keluaran brand terkenal, tapi netizen menyoroti kondisi pakaian Kiano yang tampak lusuh.
"Sekelas Paula ajaa Kiano sama Kenzo bajunya libb*," ujar netizen.
"Terus pernah bajunya gambarnya sampai hilang lho, kayak mreteli. Dalam hati kayak bilang sederhana banget keluarga ini salut. Tapi setelah ada berita ini kayak mikir," imbuh netizen lain.
"Sebenarnya kayak gini biasa aja buat kita-kita tapi ini anak Baim yang duitnya segambreng jadi mikirnya gimana gitu," timpal warganet.
"Dulu ada videonya Paula dikasih baju bekas Rafathar sama Gigi," tulis netizen.
Baca Juga: Pendidikan Baim Wong vs Jeje Govinda, Perbedaan Sikap ke Istri Bikin Paula Verhoeven Syok
Pada tahun 2020 lalu, Paula Verhoeven memang pernah diberi Nagita Slavin pakaian bekas Rafathar untuk dipakai Kiano. Baju tersebut merupakan brand-brand mahal namun masih layak pakai.
Meski senang, tapi Baim dan Paula merasa malu menerima baju bekas Rafathar itu.
"Gila, segini loh ini. Kok banyak banget ya. Gua malu loh. Apa enggak usah, jangan divideoin ah. Malu gua," celetuk Paula Verhoeven.
Klarifikasi Baim soal Pelit
Saat konferensi pers terkait perceraiannya, Baim Wong tak terima dicap pelit lantaran merasa telah menjalankan kewajiban sebagai suami yakni memberi nafkah.
"Saya jujur selama hidup saya, saya itu baru dibilang pelit sama satu orang, istri saya sendiri," ujar Baim Wong saat jumpa pers pada Selasa (8/10/2024).
Berita Terkait
-
Momen Baim Wong Bandingkan Paula Verhoeven dengan Ibunya Sendiri: Masakan Mama Enak...
-
Jejak Digital Baim Wong Kerjai Kiano sampai Paula Verhoeven Nangis Sesenggukan, Kini Minta Hak Asuh
-
Marshanda Lulusan Mana? Baim Wong Diminta Belajar dari Mantan Cara Cerai yang Elegan
-
Pendidikan Baim Wong vs Jeje Govinda, Perbedaan Sikap ke Istri Bikin Paula Verhoeven Syok
-
Baim Wong Diminta Belajar dari Mantan, Marshanda Ungkap Cara Cerai yang Elegan: Jangan Jelek-jelekin...
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapan Batas Akhir Bayar Utang Puasa Ramadan 2025, Simak Jadwalnya untuk Umat Muslim!
-
5 Salep Apotek untuk Pudarkan Keloid, Cocok untuk Bekas Luka Pascaoperasi
-
3 Lipstik Viva Mulai Rp18 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Bikin Wajah Tampak Awet Muda
-
3 Rekomendasi Susu Khusus untuk Pasien Kanker, Harga di Bawah Rp100 Ribu
-
4 Sabun Cuci Muka untuk Membantu Mengencangkan Kulit Usia 40 Tahun ke Atas
-
Mengenal Susu Peptibren untuk Pasien Stroke, Lengkap dengan Cara Penyajian yang Benar
-
7 Rekomendasi Sampo Non SLS di Alfamart agar Rambut Halus Berkilau
-
Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
-
4 Sepatu Lari Hoka Selain Clifton yang Nyaman dan Responsif untuk Berbagai Kebutuhan
-
Kekayaan Tommy Soeharto dan Tata Cahyani, Kompak Nikahkan Darma Mangkuluhur