Lifestyle / Relationship
Senin, 28 Oktober 2024 | 16:18 WIB
Sabda Ahessa didampingi orang tua saat menikah di Yordania. (Instagram/shantywsh)

Lantas, berapa lama sebaiknya taaruf dilakukan sampai proses pernikahan? Menurut Agus Ariwibowo dalam buku Taaruf Khitbah Nikah Malam Pertama, proses taaruf sebaiknya dilakukan paling cepat selama 1 bulan dan paling lama 3 bulan. Setelah dilakukan taaruf, pasangan sebaiknya dianjurkan segera untuk khitbah alias lamaran.

Load More