Suara.com - Publik membandingkan beda nasib Denny Cagur dan Gunawan Sadbor. Pasalnya keduanya diduga sempat mempromosikan judi online (judol).
Diketahui belekangan muncul jejak digital Denny Cagur yang tengah promosi sebuah situs diduga judi online. Denny menyebut situs itu merupakan game online terpercaya dengan banyak hadiah.
Jejak digital Denny Cagur itu salah satunya diuggah akun X @hipohan. Akun tersebut mengunggah video lawas Denny Cagur yang promosi situs Agen 138.
"Kapan orang ini menemani Sadbor joget di sel? Kok malah mulus-mulus saja menjadi anggota DPR via PDIP? Jangan lah hukum itu tajam ke bawah (rakyat kecil), namun tumpul ke atas," tulis akun @hipohan.
Kendati diduga sesama promosi judi oline, Denny Cagur dan Sadbor punya nasib beda, seperti apa?
Beda Nasib Gunawan Sadbor vs Denny Cagur
TikToker Gunawan Sadbor belakangan viral di meida sosial dengan jogetan khas 'Beras Habis Live Solusinya'. Sayangnya petani dari Jawa Barat itu akhirnya terseret promsi judi online.
Diduga promosi judin online melalui siaan langsung, Gunawan auto diringkus dan ditetapkan sebagai tersangka. Kini Gunawan Sadbor ditahan di Polres Sukabumi.
Berbeda dengan Gunawan, Denny Cagur diduga belum pernah diperiksa usai video promosinya viral. Denny Cagur kini menjabat sebagai anggota DPR RI periode 2024-2029.
Baca Juga: Anak Buah Ditangkap Gegara Judi Online, Akun Facebook Budi Arie Menghilang?
Denny Cagur sendiri merupakan anggota Komisi X DPR RI dari Fraksi PDIP.
Berita Terkait
Terpopuler
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
- 8 Mobil Kecil Bekas Terkenal Irit BBM dan Nyaman, Terbaik buat Harian
- 7 Rekomendasi Parfum Lokal Aroma Citrus yang Segar, Tahan Lama dan Anti Bau Keringat
- 5 Rekomendasi Moisturizer Korea untuk Mencerahkan Wajah, Bisa Bantu Atasi Flek Hitam
Pilihan
-
Bahlil soal Izin Tambang di Raja Ampat : Barang Ini Ada, Sebelum Saya Ada di Muka Bumi!
-
Berapa Gaji Zinedine Zidane Jika Latih Timnas Indonesia?
-
Breaking News! Bahrain Batalkan Uji Coba Hadapi Timnas Indonesia U-22
-
James Riady Tegaskan Tanah Jusuf Kalla Bukan Milik Lippo, Tapi..
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
Terkini
-
7 Parfum Miniso yang Tahan Lama untuk Harian, Mirip Wangi Parfum Mahal
-
Promo Superindo 12 November 2025, Diskon Up to 50% Minyak Goreng hingga Camilan
-
Ramalan Zodiak Leo dkk 12 November 2025: Peluang Baru, Keuangan & Asmara Terungkap
-
6 Rekomendasi Lip Liner untuk Bibir Makin On Point dan Cantik, Harga Mulai Rp15 Ribu
-
4 Zodiak yang Diprediksi Kurang Beruntung Sepanjang November 2025
-
4 Rekomendasi Lipstik untuk Kulit Gelap, On Point dan Mudah Didapatkan
-
10 Prompt Gemini AI Edit Foto Bersama Ayah, Cocok untuk Rayakan Hari Ayah Nasional
-
30 Ucapan Hari Ayah dari Anak Perempuan dalam Bahasa Inggris, Cocok untuk Caption Instagram
-
Apa Bedanya Hari Ayah 12 November dengan Hari Ayah 15 Juni? Ini Asal-usulnya
-
25 Ucapan Hari Ayah Nasional 2025 yang Simpel dan Penuh Makna