4. Ditonjok pria
Dari berbagai tindakan negatifnya di Korea Selatan, Johnny mendapat tonjokan dari seorang pria saat sedang berjalan kaki di Seoul pada tanggal 24 Oktober 2024 lalu. Pada awalnya, pria itu mengambil ponsel Johnny lalu melemparnya.
Pria yang tak diketahui identitasnya tersebut menghajar Johnny sehingga ia terluka di atas mata kanannya. Tak terima, Johnny pun sempat mencoba mengikutinya berjalan akan tetapi tidak terkejar. Aksi nekat pria itu pun langsung mendapat pujian dari para warganet Korea Selatan.
5. Diduga Menghalangi bisnis dan memakai narkoba
Polisi Korea Selatan (Korsel) telah memulai penyelidikan terhadap pemilik nama asli Ramsey Khalid Ismael atas tuduhan menghalangi bisnis dan dugaan penggunaan narkoba. Kantor Polisi Seoul Mapo mulai melakukan penyelidikan terhadap Johnny Somali usai diduga mengganggu bisnis di sebuah toko swalayan pada tanggal 17 Oktober.
Itulah tadi informasi mengenai siapa Johnny Somali. Sosoknya kini tengah menghadapi masalah hukum terkait kontroversi yang dibuatnya selama di Korea Selatan.
Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari
Berita Terkait
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
Terkini
-
5 Sepatu Safety Brand Lokal Terbaik, Nyaman & Tahan Benturan Benda Keras Mulai 200 Ribuan
-
5 Rekomendasi Moisturizer untuk Skin Barrier Rusak, Produk Lokal Mulai Rp40 Ribuan
-
Makna Shio Kuda Api Tahun 2026, Lengkap dengan Warna dan Angka Keberuntungan Anda
-
Apakah 2 Januari 2026 Cuti Bersama? Simak Aturan SKB 3 Menteri Berikut Ini
-
4 Shio Paling Apes Januari 2026, Waspada Harus Ekstra Hati-hati
-
Lebaran 2026 Kapan? Catat Perkiraan Tanggal Idul Fitri 1447 H dan Jadwal Libur Panjangnya
-
7 Rekomendasi Vitamin D3 1000 IU yang Bagus dan Aman untuk Lambung
-
Wajib Punya! 5 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Original Terbaik, Plus Cara Cek Keasliannya
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!